Mohon tunggu...
Sutiono Gunadi
Sutiono Gunadi Mohon Tunggu... Purna tugas - Blogger

Born in Semarang, travel-food-hotel writer. Movies, ICT, Environment and HIV/AIDS observer. Email : sutiono2000@yahoo.com, Trip Advisor Level 6 Contributor.

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Mencoba Street Food di Gorontalo

7 Juni 2015   02:48 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:19 614
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Nasi Kuning juga banyak dijajakan di pagi hari di pinggir jalan. Ada yang sudah naik kelas menjadi warung, yakni warung Menanti, menjual nasi kuning dengan sumsum sapi, sate sapi dan sate kambing.

[caption id="attachment_384963" align="aligncenter" width="300" caption="Nasi Kuning Menanti (Sumber : Rian)"]

1432296044929006831
1432296044929006831
[/caption]

Ada lagi yang sudah naik kelas menjadi rumah makan, yaitu Rumah Makan Sabar Menanti (dahulu Hola). Penyajiannya dengan sup laksa dan telur. Jadi makan pagi ini berkuah.

[caption id="attachment_384965" align="aligncenter" width="300" caption="Nasi Kuning Hola (Sumber : Rian)"]

1432296099816230884
1432296099816230884
[/caption]


Ayam Iloni

Adalah masakan berbahan ayam yang diberi bumbu rempah. Rasanya khas Gorontalo: pedas dan gurih.

[caption id="attachment_384967" align="aligncenter" width="300" caption="Ayam Iloni (Dok. Pri)"]

14322961861026418229
14322961861026418229
[/caption]

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun