Mohon tunggu...
Surpi Aryadharma
Surpi Aryadharma Mohon Tunggu... Penulis - Dosen, Peneliti, Penulis Buku, Dharmapracaraka

Gemar membaca, Mencintai Negara, Mendidik Anak Bangsa

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Tipe Orang yang Harus Ada dalam Hidupmu

11 Februari 2021   07:44 Diperbarui: 11 Februari 2021   09:27 786
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

6. The disciplined "Sang Disiplin, Sang Tepat Waktu" bahkan bergaya militer. Ini akan mengajarkanmu bagaimana menghargai waktu, hadir tepat waktu dan pentingnya menepati janji/komitmen dari orang lain. Miss lelet, miss telat sangat menjengkelkan dan menjadi branding buruk. Penting sekali untuk meyakikan orang lain bahwa kamu orang yang komitmen. Sebab tidak ada pekerjaan besar yang bisa diselesaikan tanpa komitmen. Demikian pula, tak ada proyek besar, dengan resiko besar berani dibebankan pada orang yang tidak memiliki komitmen dan tanggung jawab tinggi. 

Anak-anak muda mestinya pintar menjaga pertemanan dan menjaga jaringan ini dalam hidup. Sebab ketika anda berikan teman yang baik dan anda sia-siakan, semesta akan menganugrahi anda dengan teman yang buruk, yang juga akan berkhianat dengan anda !

Dokpri
Dokpri
Anak-anak Mahdaka yang seru. Doa untuk kalian semua (Love u all)

*Tulisan ini dikutip dari sejumlah sumber dan menjadi pengetahuan umum sehingga sumber pengutipan tidak dicantumkan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun