Mohon tunggu...
Supli Rahim
Supli Rahim Mohon Tunggu... Dosen - Pemerhati humaniora dan lingkungan
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Tantangan dan Peluang Forum Warga Kami

14 Desember 2019   21:39 Diperbarui: 14 Desember 2019   21:50 79
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ketua fkw PBS Palembang. Dok.pri

Bismillah, Alhamdulillah, Allahumma shaliala Muhammad.

Forum komunikasi warga Perumahan Bukit Sejahtera (FKW- PBS) Palembang segera akan dikukuhkan oleh walikota dalam waktu tidak lama lagi. Sebagai forum warga ketua dan sekumnya beserta warga komplek perumahan itu sudah sangat gencar untuk merancang dan merintis forum tersebut.

Setelah membuat akte notaris yayasan kepengurusan sudah melakukan acara silaturrahim ke semua pimpinan OPD dari tingkat provinsi hingga ke tingkat kecamatan. Di dalam mereka melakukan konsolidasi dengan tokoh masyarakat dan warga pada umumnya. Tak urung grup WA dibuat. 

Dalam grup WA itu dari waktu ke waktu banyak diskusi antar anggota grup. Diskusi itu walau santai terkadang banyak hal positif yang bagus untuk di follow up. Tulisan ini tidak untuk merecoki forum yang baru lahir ini tetapi hanya sebagai sumbang saran belaka. 

Mimpi sebagai komplek yang indah. Dari sumber yang tak diketahui
Mimpi sebagai komplek yang indah. Dari sumber yang tak diketahui
Tantangan bagi pengurus

Pengurus FKW PBS ini diyakini mampu banyak berbuat untuk kebaikan warga PBS. Tapi ada sejumlah tantangan yang mesti dihadapi pengurus. 

Pertama, tidak semua penghuni komplek adalah mereka yang masih aktif. Menurut perkiraan para senior di komplek itu ada sekitar 25 persen warga yang bermukim di sana hanyalah para pensiunan. Karena itu mereka tidak bisa diharapkan sebagai subjek pembangunan tapi hanya objek belaka.

Kedua, setiap RT yang terdiri dari 12 RT pengurusnya sudah mempunyai pola yang sudah mapan. Kebanyakan para pengurus RT dan perangkatnya menganut MBA (management of business as usual). Jadi dari dahulu begitu-begitu saja. Ketika mau diajak berubah perlu banyak tangga yang harus dilewati.

Ketiga, kecurigaan yang bisa menyebabkan apatisme masih akan dianut oleh warga sebelum mereka melihat sisi kongkrit yang akan diprioritaskan oleh pengurus forum. 

Peluang bagi pengurus

Jika kita membedah isi dalam pengurus fkw PBS Palembang ini maka kita perlu meyakini dulu mereka itu dan mari beri kesempatan terlebih dahulu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun