Mohon tunggu...
Sultani
Sultani Mohon Tunggu... Freelancer - Penulis Lepas

Senang menulis kreatif berbasis data

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Beasiswa S2 S3 Sebagai Ajang Persiapan Generasi Emas 2045

20 Januari 2024   20:43 Diperbarui: 5 Maret 2024   17:02 241
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Puslapdik-Kemendikbudristek

Beasiswa Kemenag diperuntukkan bagi para dosen berstatus tetap dan tenaga pendidikan perguruan tinggi. Beasiswa ini menyasar mereka yang hendak melanjutkan jenjang S3 dengan biaya penuh selama 6 semester, serta 2 semester tambahan (perpanjangan). Beasiswa Kemenag terdiri dari 2 jenis, yaitu: Beasiswa Dalam Negeri dan Beasiswa Luar Negeri.

5. Beasiswa Pemerintah Daerah

Beberapa pemerintah daerah, terutama tingkat provinsi memiliki program beasiswa S2 S3 yang disiapkan khusus untuk putra-putri daerah yang berprestasi namun terkendala dengan biaya. Pemda memfasilitasi semua biaya kuliah dan biaya hidup kepada para mahasiswa penerima beasiswa untuk kuliah di kampus dalam provinsi, atau provinsi lain di Indonesia, bahkan sampai di luar negeri. Contoh program beasiswa dari Pemda adalah "Beasiswa Jabar Future Leaders Scholarship" (JFLS) dari Pemprov Jawa Barat, dan "Beasiswa Kaltim Tuntas" dari Pemprov Kalimantan Timur.

Beasiswa untuk S2 S3 dari pemerintah tersebut merupakan upaya pemerintah meningkatkan kualitas SDM Indonesia dengan memberikan kesempatan bagi  semua WNI untuk mengejar pendidikan tingkat lanjut. Langkah ini merupakan tindakan esensial untuk mendukung kemajuan di berbagai sektor, termasuk teknologi, sains, ekonomi, dan kebijakan. Beasiswa S2 S3 dapat membantu menciptakan pemimpin-pemimpin masa depan yang memiliki pemahaman global, keterampilan, dan wawasan untuk mengatasi tantangan pada zamannya.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun