Mohon tunggu...
Sugiarto Kasirin
Sugiarto Kasirin Mohon Tunggu... Guru - Pendidik/Organisatoris/Independen

Hobi saya membaca dan menulis tentang kejadian sosial, alam dan sejarah yang sudah lampau. Manusia akan bisa dikenang melalui sejarahnya tentu juga dengan setiap tulisannya. Jadi, menulis adalah jejak yang kelak menjadi sejarah tak terlupa. Banyak orang (bahkan anak sendiri) akan membaca tulisan kita dengan ciri khas rangkaian kata masing-masing dalam setiap perjalanannya. Mampu memberikan edukasi atau bahkan kesamaan kisah dari pembaca. Membaca dan menulis sudah banyak penekanan baik dalam nilai-nilai agama maupun dalam literatur lainnya. Seolah untuk kita sebagai manusia sudah menjadi keharusan (bagi orang-orang yang berpikir). Akhir Kalam, nikmati bacaannya, pelajari jalannya dan amalkan sekuatnya. :)

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Pemilu Usai, Masjid Al Kautsar Peringati Isra' Mi'raj "Tingkatkan Empat T"

18 Februari 2024   14:31 Diperbarui: 18 Februari 2024   14:47 64
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dk. Ketua MUI Dr. KH. Ubaidillah, SQ,. M.Pd menyampaikan tausyiahnya di Acara Isra' Mi'raj Masjid Al Kautsar, Sabtu (17/02).

Kota Bogor, - Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) Al Kautsar Mekarsari RT 03 RW 11 Kelurahan GunungBatu Kecamatan Bogor Barat Kota Bogor memperingati Isra' Mi'raj 1445 H/2024 M, Sabtu (17/24) 

Acara tersebut dihadiri Dr. KH. Ubaidillah, SQ,. M.Pd selaku Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bogor Barat. Beliau menyampaikan, pemilu telah selesai dan beda pilihan itu biasa. Momentum Isra' Mi'raj dan dalam menyambut bulan Suci Ramadhan alangkah baiknya kita meningkatkan Empat T.

"Tambah Iman. Tambah Ilmu. Tambah Amal. Tambah Ukhuwah." pungkasnya 

Dk. Acara Isra Mi'raj Masjid Al Kautsar, Sabtu (17/02)
Dk. Acara Isra Mi'raj Masjid Al Kautsar, Sabtu (17/02)

Selain itu, Heru selaku ketua Panitia sekaligus DKM menyampaikan banyak terima kasih dan mohon maaf bila acara berjalan kurang sesuai. 

"Kami sebagai panitia mengucapkan terima kasih banyak. Dan mohon maaf bila dalam jamuan kurang berkenan dari harapan para hadirin. Acara Isra Mi'raj ini semoga mempererat tali persaudaraan kita. Kami juga mengajak Bapak/Ibu warga Mekarsari khususnya untuk bisa menghidupkan pengajian di Masjid Al Kautsa", tegasnya

Penulis : Sugiarto Kasirin

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun