Mohon tunggu...
Sudarmawan Yuwono
Sudarmawan Yuwono Mohon Tunggu... Dosen - Pengajar Arsitektur

Membaca, menggambar, meneliti budaya, sejarah, arsitektur kota.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Pendidikan Lingkungan, Dongeng dan Banjir Bekasi

5 Maret 2023   18:05 Diperbarui: 5 Maret 2023   18:11 162
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Hal ini bisa dimengerti mengingat keseimbangan juga menjadi bahasa agama bagi manusia untuk selalu memperhatikan keseimbangan semesta. Mengapa dongeng menjadi penting pada masa lalu ? Hal ini disebabkan dongeng menjadi pendidikan moral antar generasi yang memang sejak awal harus ditanamkan pada anak anak. 

Kembali pada fungsi dongeng, yang bersifat oral atau tradisi lisan sebenarnya adalah katup pengaman transisi kebudayaan. Ketika masih kecil, anak anak cenderung memahami dongeng benar benar sebagai ajaran dan setelah beranjak remaja, logika mereka memahami pendidikan yang ada di dalamnya. 

Banjir di Bekasi, harus mulai ditanggunglangi secara holistik bukan masalah fisik semata melainkan mind set terhadap lingkungan. Ketidakseimbangan lingkungan akibat kesalahan manusia ini masih dianggap sebagai bukan masalah. Pendekatan sosial kultural semestinya juga dikedepankan untuk mendidik dan membangun masyarakat. Pendidikan antar generasi terutama pada anak anak untuk lebih memahami persoalan lingkungan dalam perspektif mereka. 

Transfer pengetahuan dan kesadaran melalui kepada anak anak memerlukan strategi. Salah satunya adalah dongeng kepada anak anak. Karena kurangnya dongeng lingkungan ini menjadi salah satu problem yang akibatnya sangat serius. 

Oleh sebab itu para guru, pemuka masyarakat,  pemuka agama ataupun siapa saja yang berhubungan dengan anak anak untuk giat menciptakan dongeng pada anak. Hal ini dilakukan oleh I Made Taro melalui dongeng dongengnya baik yang digali dari nilai nilai budaya setempat atau sumber lain bahkan budaya modern dapat ditiru. 

Bekasi, 5 Maret 2023.


    



HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun