Mohon tunggu...
Suci ramadhani
Suci ramadhani Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa kesehatan masyarakat

Mahasiswa kesehatan masyarakat

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Meningkatkan Kesadaran Diri Sendiri pada Saat Covid-19

6 Agustus 2020   21:10 Diperbarui: 20 Agustus 2020   16:55 277
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sering kali kita melihat masyarakat yang masih menganggap virus Covid-19 sebagai virus yang bertaraf ringan, bahkan masih banyak di temukan masyarakat yang tidak memakai masker pada saat keluar rumah. Padahal virus Covid-19 merupakan virus yang sangat berbahaya dan memakan korban banyak dalam jangka waktu sebentar. 

Bahkan ada yang langsung meninggal jika imun tubuh masyarakat tersebut tidak cukup untuk melawan virus Covid-19 yang masuk kedalam tubuh individu tersebut. Penerapan kesehatan mandiri sangat penting dilakukan selain untuk diri sendiri juga dapat di edukasikan kepada orang lain. 

Penerapan kesehatan mandiri juga dapat mejadikan jiwa individu menjadi sehat dan dapat dengan siap menghadapi pandemi Virus Covid-19 yang semakin hari semakin banyak yang terkena positif. Nah apa saja yang termasuk kedalam kategori kesehatan mandiri pada saat pandemi ini? Berikut penjelasan nya

1. Jaga jarak (physical distancing)

Jaga jarak merupakan alternatif utama dalam kesehatan mandiri yang dapat dilakukan untu k menjaga diri kita agar aman dari virus Covid-19. Bisa jadi orang terdekat kita terkena virus corona tanpa memberi tahu kita dahulu dalam artian perasaan orang yang terkena virus covid-19 lebih sensitif daripada yang belum terkena. Itu artinya jaga jarak untuk menghindari presepsi negatif antara kita dengan yang lain dan menjaga tubuh kita agar tetap aman

2. Hati hati terhadap 3 area bahaya

kenapa bisa di sebut 3 area bahaya? Karena area tersebut bisa jadi tempat penularan virus covid-19. Area yang dimaksud adalah mulut, hidung, mata. Pada masa covid-19 sebaiknya tidak menyentuh area tersebut apalagi pada saat tangan kita masih kotor atau selepas beraktivitas di luar rumah lebih baik di cuci terlebih dahuku agar aman. 

3. CTPS

Cuci tangan pakai sabun adalah hal yang di perbolehkan dan sangat di anjurkan, karena tangan adalah pusat berkumpulnya bakteri yang terjadi akibat kita melakukan aktivitas entah itu ringan sedang dan berat. Cuci tangan pakai sabun juga telah menjadi anjuran pemerintah untuk di lakukan pada masa pandemi ini

4. Tas new normal

Nah apakah isi dari tas new normal itu? Tas new normal berisikan peralatan pribadi yang dapat di gunakan individu tersebut. Dimana berisikan mukena,sajadah, masker cadangan, alat makan ,Handsanitizer. Kegunaan nya adalah agar masyarakat dapat menerapkan kesehatan mandiri dan untuk melindungi diri dari alat umum yang sering di pergunakan  orang lain. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun