Mohon tunggu...
Steven
Steven Mohon Tunggu... Guru - Editor

Halo! Saya adalah Steven, saya hobi menulis seputar pendidikan.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

3 Rekomendasi Kursus Mandarin Online dan Offline Terbaik

7 Juli 2020   17:07 Diperbarui: 31 Agustus 2021   13:06 7616
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
3 Rekomendasi Kursus Mandarin Online dan Offline Terbaik (freepik.com)

Bukan bahasa Inggris, ternyata bahasa Mandarin adalah bahasa yang paling banyak digunakan di Dunia. 

Menguasai bahasa Mandarin juga memberikan banyak keuntungan, lho. Jika kamu seorang profesional, misalnya, kemampuan bahasa Mandarin memberikan keuntungan seperti lapangan kerja yang luas dan peluang karir yang baik.

Nah, bila kamu ingin belajar bahasa Mandarin lebih sistematis, sekarang sudah tersedia tempat kursus bahasa Mandarin baik dengan metode tatap muka langsung maupun online, lho.

Jika kamu butuh referensi, nih rekomendasi tempat kursus bahasa Mandarin terbaik 

1. Jakarta Mandarin

text-logo-jm-new-1250-5f048b17097f367a482b3372.png
text-logo-jm-new-1250-5f048b17097f367a482b3372.png
Dengan kurikulum yang diadaptasi langsung dari Sekolah Bahasa di Beijing dan disesuaikan dengan kondisi pasar di Indonesia, Jakarta Mandarin menjadi pilihan yang sangat tepat.

Para pengajarnya rata-rata merupakan lulusan terbaik Taiwan / China yang profesional dan sangat berpengalaman dalam mengajar.

Baca juga : Hal-Hal Kesulitan Belajar Bahasa Mandarin Ini Sering Kamu Alami

Selain menyediakan kelas tatap muka di lokasi kursus Jakarta Mandarin yang tersebar di 4 cabang, yaitu Taman Anggrek (Jakarta Barat), Greenville (Jakarta Barat), SCBD (Jakarta Selatan) dan Gading Serpong, Jakarta Mandarin juga menyediakan kelas Online melalui platform video conferencing dan aplikasi pelengkap lainnya.

154503a-5f04898cd541df54416d2f9a.jpg
154503a-5f04898cd541df54416d2f9a.jpg
Jakarta Mandarin menyediakan paket dan program kursus Mandarin yang terbilang sangat lengkap, mulai dari kelas Dewasa, kelas Anak-anak, kelas Bisnis, Persiapan HSK dan Persiapan sekolah di Taiwan. Peserta juga dapat memilih apakah mau memilih kelas privat ataupun grup. Hebatnya lagi, kelas grup hanya akan diisi oleh 3-6 peserta, sehingga peserta dapat lebih fokus dan mudah berinteraktif dalam belajar Bahasa Mandarin.

Untuk info lebih lengkap mengenai kursus Mandarin yang disediakan, dapat langsung mengunjungi website resmi www.jakartamandarin.com 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun