Mohon tunggu...
Sri Rohmatiah Djalil
Sri Rohmatiah Djalil Mohon Tunggu... Wiraswasta - Petani, Penulis

People Choice dan Kompasianer Paling Lestari dalam Kompasiana Awards 2023.

Selanjutnya

Tutup

Segar Pilihan

Baso Makanan Favorit Saat Lebaran, Berikut Tips Penyimpanannya

24 April 2023   20:00 Diperbarui: 24 April 2023   20:01 793
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tips menyimpan baso agar tidak basi. Foto dokpri

Jelang lebaran, Ipar akan bertanya, "Nanti menunya apa saja saat halal bihalal?"

Jauh-jauh hari sebelum lebaran, saya telah memikirkan menu halal bihalal. Pasalnya selesai salat Idulfitri seluruh kerabat akan berkumpul di rumah  untuk sungkem pada Ibu mertua.

Untuk makan siang, cukup ayam panggang yang dipesan, uraban, sambel terasi, sate lilit, tempe goreng, nasi uduk, tidak ketinggalan baso.

Foto dokpri
Foto dokpri

Baso selalu menjadi menu favorit setelah ayam panggang setiap lebaran. Saya sering pesan bahan baso kepada pedagang daging sebelah rumah sakit Islam 2 atau 3 hari sebelum lebaran. Harga di sini adalah harga daging + bumbu + biaya giling. 


Dari satu kilogram daging setelah ditambah bumbu bisa semakin banyak, lebih dari satu kilogram.

Untuk lebaran kali ini kerabat menawarkan bahan baso dari temannya. Harga bahan baso ayam adalah Rp40 ribu. Bahan baso dari daging Rp95 ribu..

Tips Menyimpan Baso Anti Basi

Teman-teman mungkin pernah makan baso yang basi. Bulatan baso licin dan tak enak. Mungkin pentol baso dibuat sejak lama dan penyimpanan di lemari es salah.

Saya membuat pentol baso hari Kamis dan dipakai hari Sabtu. Terkadang ada sisa di lemari es dan  digunakan sewaktu-waktu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Segar Selengkapnya
Lihat Segar Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun