Mohon tunggu...
Ardika Ramadanu
Ardika Ramadanu Mohon Tunggu... Jurnalis - Menulis itu nikmat yang tak pernah tergantikan

Hobi menulis itu indah

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Para Kades di Tebo Sesalkan Perusakan Alat Berat

20 Mei 2019   04:35 Diperbarui: 20 Mei 2019   04:38 138
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Poto: Para Kades di Kabupaten Tebo khususnya yang desanya bersinggungan langsung dengan wilayah konsesi PT LAJ dan PT Wanamukti Wisesa.

Atas kejadian anarkis di Afdeling 2 Sumay terhadap PT LAJ pada tanggal 14 Mei 2019, kami para Kepala Desa, menyampaikan sikap sebagai berikut :
-   Menyesalkan kejadian anarkis di Afdeling 2 Sumay pada tanggal 14 Mei 2019 yang menimpa PT LAJ dan kontraktornya dan menegaskan bahwa sekelompok warga pelaku anarkis bukan merupakan representasi Masyarakat Adat Kabupaten Tebo.
-   Mempercayakan kepada Kepolisian untuk melakukan penyelidikan dan selanjutnya mengambil tindakan hukum sesuai undang-undang yang berlaku terhadap pihak-pihak pelaku anarkis dan provokator di belakangnya.
-   Menghimbau kepada warga Masyarakat Adat Kab. Tebo untuk lebih mengedepankan dialog/ musyawarah dalam menyikapi setiap permasalahan dan manjauhi tindakan main hakim sendiri seperti di Afdeling 2 Sumay.
-   Menghimbau kepada Pemerintah Daerah untuk fasilitasi dan mediasi persoalan yang ada di PT LAJ Afdeling 2 Sumay sehingga tercapai penyelesaian yang baik bagi semua pihak.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun