Mohon tunggu...
Sidiq Nugraha
Sidiq Nugraha Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

UI Enthusiast

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Media Pembelajaran Kreatif Guna Meningkatakan Semangat Siswa dalam Pembelajaran Jarak Jauh

29 Juli 2021   23:18 Diperbarui: 29 Juli 2021   23:57 179
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Modul Interaktif merupakan media pembelajaran yang memanfaatkan gambar dalam menjelaskan sebuah materi secara komunikatif kepada pembacanya, denga menggunakan modul interaktif pada pembelajaran jarak jauh dapat meningkat minat membaca siswa pada buku bacaan.

4. Podcast

Saat pembelajaran jarak jauh pengajar tidak tahu apa yang sedang dilakukan oleh siswanya ketika masuk waktu kegiatan pembelajaran, oleh karena itu Podcast menjadi solusi yang tepat sebagai media pembelajaran karena dapat memuat konten audio yang interaktif, yang dapat didengarkan oleh siswa kapanpun dan dimanapun.

5. Praktik dan Ikuti

Pembelajaran jarak jauh akan dirasa membosankan ketika siswa mempelajari semuanya hanya dengan membaca dan mengerjakan soal saja, bagaiman jika guru memberikan video praktik yang dapat dilakukan siswa secara langsung di rumah? Mungkin pembelajaran akan lebih menyenangkan dan siswa mendapatkan pengalaman langsung dalam belajar.

Dengan menggunakan salah satu media pembelajaran di atas, pembelajaran akan jauh lebih menyenangkan dan membuat siswa semangat dalam belajar. Hal tersebut dapat dibuktikan pada Kegiatan KKN Tematik UPI Tahun 2021 di salah satu sekolah dasar negeri di kota Cimahi, dengan membuat video animasi, motion graphic, dan modul interaktif sebagai media pembelajaran saat PJJ, 22 siswa kelas tiga yang mengisi survey merasa sangat bersemangat dan memahami materi dalam kegiatan pembelajaran walaupun berada di rumah.

Maka dari itu sebagai guru atau tenaga pendidik harus memanfaatkan peluang dalam menciptakan media pembelajaran yang kreatif guna meningkatkan hasil kegiatan pembelajaran pada siswa.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun