Mohon tunggu...
Satria Alfiansyah
Satria Alfiansyah Mohon Tunggu... Mahasiswa - satria

Belajar Menjadi Yang Lebih Baik

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Peran Prokes Perusahaan di Masa Pandemi Covid-19

10 Desember 2021   23:14 Diperbarui: 10 Desember 2021   23:25 61
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

1. Faktor Pekerjaan

Identifikasi jenis pekerjaan dan hubungan dengan potensi bahaya paparan penularan penyakit perlu dilakukan dalam rangka membuat upaya yang lebih efektif.

2. Faktor  Di Luar Pekerjaan

Faktor yang dapat terjadi di rumah maupun komunitas.

3. Faktor Komorbiditas

Berpotensi di usia lebih tua, tedapat adanya penyakit seperti Diabetes, Hipertensi, Gangguan Paru-Paru dan Gangguan Ginjal. Dan juga adanya penyakit Autoimun dan kehamilan.


Kebijakan Manajemen dalam Penangana Penularan COVID-19 :

a. Menentukan pekerja esensial yang perlu tetap bekerja/datang ke tempat kerja dan pekerja yang dapat melakukan pekerjaan dari rumah ( WFH ).

b. Pekerja yang harus datang ke tempat kerja sebelum masuk Perusahaan harus melakukan pengecekan suhu untuk memastikan karyawan dengan kondisi tidak sakit.

c. Pengaturan jam kerja ditiadakan untuk lembur yang akan berakibat pekerja akan kekurangan waktu untuk beristirahat yang dapat menyebabkan penurunan sistem kekebalan /imunitas tubuh.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun