Mohon tunggu...
Wahyuni Susilowati
Wahyuni Susilowati Mohon Tunggu... Penulis - Penulis, Jurnalis Independen

pengembaraan raga, penjelajahan jiwa, perjuangan menggali makna melalui rangkaian kata .... https://www.youtube.com/c/WahyuniSusilowatiPro

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Idul Adha Tanggal Berapa?

30 Juli 2019   06:41 Diperbarui: 30 Juli 2019   07:26 406
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Hasil rukyatul hilal nantinya akan dipresentasikan di sidang isbat alias sidang penetapan. Sidang isbat  di Indonesia difasilitasi oleh Kementerian Agama (Kemenag) yang dihadiri oleh delegasi Majelis Ulama Indonesia (MUI), para duta besar negara sahabat, Komisi VIII DPR, Mahkamah Agung, Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN), Badan Informasi Geospasial (BIG), Bosscha Institut Teknologi Bandung (ITB), dan perwakilan pengelola Planetarium.

Sidang penetapan awal bulan Zulhijjah dan tanggal Idul Adha tahun ini akan dilaksanakan pada Kamis,1 Agustus 2019, mendatang setelah sebelumnya dilaksanakan rukyatul hilal oleh Kanwil Kementerian Agama dan Kemenag Kabupaten/Kota, bekerjasama dengan Peradilan Agama dan Ormas Islam serta instansi lain setempat (Tribun Kaltim, 29 Juli 2019). 

Tahun ini rukyatul hilal dilakukan di 90 titik lokasi yang tersebar di seluruh Indonesia yang hasilnya setelah ditambah data hisab posisi hilal akan menjadi bahan musyawarah dalam sidang isbat untuk selanjutnya dilakukan penetapan awal bulan Zulhijjah 1440H dan tanggal pelaksanaan Idul Adha.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun