Mohon tunggu...
Antonia Rosita
Antonia Rosita Mohon Tunggu... Jurnalis - Mahasiswi Atma Jaya Yogyakarta

semana mestinya

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Jurnalis Sering Lalai dengan Satu Hal Ini

26 Oktober 2021   07:59 Diperbarui: 26 Oktober 2021   09:59 213
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ada beberapa jenis jurnalisme seperti jurnalisme cetak, media, online, jurnalisme warga, jurnalisme kuning, dll. Namun, dalam artikel ini akan fokus membahas terkait dengan Jurnalisme Multimedia.

Kalian tahu nggak sih apa itu Jurnalisme Multimedia???

Munculnya media penyiaran radio dan televisi memberikan tanda bahwa kita sudah memasuki era multimedia. 

Namun pengertian multimedia dulu yaitu dalam pengertian terpisah seperti, teks dan gambar (cetak), audio (radio), video (televisi).

Kini, format tersebut telah berubah menjadi satu, sehingga adanya beberapa media yang dikumpulkan di dalam suatu wadah, seperti halaman website.

Munculnya internet dan perkembangan teknologi mengakibatkan adanya konvergensi media.


Nantinya para jurnalis dalam menyampaikan sebuah berita dapat menggunakan beberapa unsur media seperti, tulisan, foto, infografis, audio, maupun video. 

Pemilihan media tersebut dipilih secara bebas oleh para jurnalis yang mana dinilai paling efektif. Namun, dalam jurnalisme multimedia ini harus ada setidaknya tiga unsur media.

Sehingga disini jurnalis multimedia dituntut untuk bisa kreatif dan memahami karakteristik audiens agar berita yang dibuat banyak yang baca.

Perkembangan Media Berdampak pada Jurnalis

Sumber : WordPress.com
Sumber : WordPress.com

Perkembangan karakteristik dari new media seperti digital, interactivity, hypertextual, networked, virtual, dan simulated  dapat menjadikan sebuah keuntungan maupun tantangan bagi para jurnalis multimedia.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun