Mohon tunggu...
Rofiqoh Ulin Nuha
Rofiqoh Ulin Nuha Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Trunojoyo Madura

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Media sebagai Penentu Aktor Sosial, Apakah yang Kuat adalah Pasar? Simak Selengkapnya

18 September 2021   09:22 Diperbarui: 18 September 2021   09:34 197
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tujuan hukum ini jika dikaitkan dengan media di Indonesia, penerapannya masih belum ideal disebabkan hanya condong pada tujuan kepastian.

Media mempunyai fungsi sebagai hiburan (entertainment), pendidikan (education), dan kontrol sosial (social control). Tiga fungsi ini seharusnya bisa diselaraskan, bukan hanya satu yang menonjol.

Jika hanya satu yang menonjol, pilihan terbaik yang kuat atau mendominasi adalah publik. Karena pada dasarnya negara dijalankan dan semua konten ditujukan untuk kepentingan publik. Dari tulisan di atas, dapat disimpulkan bahwa Media dengan rating yang tinggi, belum tentu memiliki kualitas isi konten yang baik.

Selain dari paparan di atas, terdapat fenomena media yang bangkrut, kenapa? Bahwa media tidak hanya harus sehat secara konten, tapi juga sehat secara bisnis. Jadi, media harus bisa menyelaraskan berjalannya dua misi tersebut.

Penulis : Rofiqoh Ulin Nuha

Mahasiswa semester 3 Prodi Ilmu Komunikasi FISIB UTM

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun