Mohon tunggu...
Rizqi Fathurrohman
Rizqi Fathurrohman Mohon Tunggu... Freelancer - Belajar dan Bermain

Belajar dari melihat, mempelajari, dan mencoba. Diri yang memiliki motto hidup "Muda berkarya, tua berjaya, mati masuk surga". Mari berbagi dan berdiskusi.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Aku Baru Lahiran tapi Aku Harus Bekerja, Bagaimana Jika Anakku Diasuh Sementara oleh Ibuku?

15 April 2020   14:26 Diperbarui: 15 April 2020   14:35 242
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Memang pengasuhan pada usia awal sangatlah penting. Akan tetapi, bagi Mommy yang berkarir gausah khawatir jikalau anaknya dititipkan ke ibunya, karena pengasuhan yang dilakukan tersebut tidak berdampak besar untuk kedepannya. 

Sebagaimana yang disampaikan oleh Ross Thompson, bahwa pengasuhan positif yang diberikan kepada anak secara konsisten, menjadi faktor penting yang akan mempengaruhi perkembangan, perilaku, dan penyesuaian anak untuk perkembangan selanjutnya. 

TAPI, yang harus diperhatikan adalah pengasuhan sepenuhnya tidak diberikan kepada seorang nenek, seorang ibu harus selalu hadir dalam penuhan kasih sayang terhadap buah hatinya, dan seorang ibu harus memahami pola pengasuhan yang dilakukan oleh nenek. 

Seorang wanita karir harus siap menghadapi anak walaupun kondisi badan dan stamina lelah selepas pulang bekerja. Daaaannn, pengasuhan yang dititipkan kepada nenek disarankan tidak lebih dari 1 tahun, karena dapat menimbulkan perkembangan -- perkembangan diri anak yang lain.

Nih yang ga luput disampein (disampaikan), Menurut Mr. Jerome Kagan dan kawan -- kawannya menyatakan bahwa yang dijelaskan berdasarkan teori -- teori yang diatas semuanya adalah kurang tepat. Menurut Mr. Kagan ini, semuanya balik kepada sifat dan gen dari orang tuanya. 

Jadi ya, kalau misalnya orang tuanya memiliki sifat berbagi, kemungkinan besarnya sifat itu akan muncul kepada darah dagingnya (anak). dan jika orang tuanya memiliki sifat toleransi yang rendah, maka keturunannya juga akan sulit untuk menerima keberadaan orang lain. begitupun sifat yang baik dan buruk yang lainnya.


Menitipkan anak kepada ibu (nenek) bukanlah hal yang salah, karena hal tersebut juga suatu kebahagiaan bagi nenek karena dapat me'momong' cucunya yang lucu dan imut itu. 

Kelekatan antara nenek dan cucu juga perlu ditumbuhkan agar terjalin keharmonisan keluarga. Maka kesimpulan dari pembahasan ini adalah kelekatan antara anak dan orang tua merupakan hal yang penting bagi perkembagannya, hal ini menyatakan bahwa kelekatan yang aman menampakan hubungan yang baik antara anak dan orang tua, dan kelekatan akan memberikan dasar bagi perkembangan sosial emosional yang sehat bagi anak untuk masa -- masa anak yang akan datang.

Semoga Bermanfaat, Salam.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun