Mohon tunggu...
Richy MuhammadApriyanto
Richy MuhammadApriyanto Mohon Tunggu... Mahasiswa - Richy Muhammad Apriyanto - 43220010149 Mahasiswa Universitas Mercubuana Dosen : Apollo, Prof. Dr, M.Si.Ak, CIFM, CIABV, CIBG

Semangat terus dalam menyampaikan ilmu Richy Muhammad Apriyanto - 43220010149 Mahasiswa Universitas Mercubuana Dosen : Apollo, Prof. Dr, M.Si.Ak, CIFM, CIABV, CIBG

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

TB 2_Teori Akuntansi Berdasarkan Umberto Eco

21 Mei 2022   21:53 Diperbarui: 21 Mei 2022   21:58 939
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri
Dokpri

Mengapa laporan keuangan dijadikan sebagai tanda atau ilmu semiotika ?

Laporan keuangan dijadikan sebagai tanda atau ilmu semiotika karena pada dasarnya laporan keuangan mempunyai dasar teori kode signifikasi dan teori produksi tanda komunikasi dimana laporan keuangan dibuat sesuai dengan system atau aturan yang telah ada sehingga dapat menghasilkan sebuah tanda yang dapat dikomunikasikan kepada seluruh penggunanya sehingga signifikasinya adalah masyarakat mengetahui laporan tersebut adalah laporan keuangan yang dibuat oleh perusahaan pt . A , apabila dengan komunikasi yang dilakukan oleh perusahaan laporan keuangan tersebut adalah sebagai penghubung daya jual yang mereka gunakan untuk menarik investor , maupun sebagai pengambilan keputusan oleh perusahaan .

Tanda signifikasi dan interpretasi yang terjadi pada laporan keuangan sebagai tanda atau ilmu semiotika

Setiap tanda pada laporan keuangan tersebut dapat mengalami proses " signifikasi " dimana pemakai dapat memberikan pemaknaan . Disinilah terjadi " interpretasi " yang merupakan hakikat individual autonomy manusia dimana makna dari laporan keuangan tersebut tidak sepenuhnya ditentukan oleh struktur laporannya , namun siapa yang membaca / atau siapa pemakain laporan keuangan tersebut sehingga pengguna dapat secara aktif untuk mengkonstruksinya apa kegunaan dari tanda yang diberikan tersebut .

Laporan keuangan yang dibuat oleh seorang akuntan bersifat sebagai teks terbuka , hal tersebut terjadi karena seorang akuntan yang membuat laporan keuangan harus membayangkan bagaimana pengguna laporan keuangaannya menjadi seorang penggunaan yang ideal , pengguna laporan keuangan tersebut adalah seseorang yang dapat menguasai berbagai tanda dalam laporan keuangan dan dengan adanya tanda tersebut maka pengguna laporan keuangan mempunyai keinginan untuk berinteraksi dengan laporan keuangan tersebut beserta dengan isu yang akan mengakibatkan perubahan pada laporan keuangan tersebut . Namun , pada akhirnya penggunaan laporan keuangan tersebut mempunyai hal yang lebih penting , hal tersebut tidak termasuk kedalam isu yang sangat bevariasi tersebut , melainkan kepada bagaimana struktur laporan keuangan yang digunakan tidak seperti labirin atau sulit dimengerti .

Dokpri
Dokpri

Bagaimana laporan keuangan disebut sebagai tanda atau ilmu semiotika ?

Seorang akuntan dapat melakukan pembentukan tanda sesuai dengan pernyataan umberto eco pada laporan keuangan miliknya , dengan melakukan kegiatan berikut :

A . Kerja fisik

Seorang akuntan melakukan upaya untuk mencatat setiap kegiatan transaksi perusahaan yang menggunakan uang dicatat kedalam sebuah aplikasi digital maupun dengan pencatatan dengan cara tradisional

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
  15. 15
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun