Tidak mudah memang menguraikan sesuatu yang abstrak itu. Dan kadang banyak orang yang skeptis dengan pengetahuan-pengetahuan semacam ini. Padahal sesuatu yang tak kasat mata memiliki pengaruh yang jauh lebih besar ketimbang sesuatu yang nampak, tapi sayangnya masih banyak orang yang belum menyadari ini.
Apa contohnya kalau sesuatu yang tidak nampak itu memiliki pengaruh yang jauh lebih besar?
Coba perhatikan kipas angin, ketika perputaran dari baling-baling itu masih nampak dan bergerak lambat, maka energi angin yang dihasilkan pun rendah. Konon menurut hukum fisika, benda-benda, atau sesuatu yang tidak nampak itu berputar sangat cepat.Â
Waduh, jadi ngalor-ngidul begini. Sepertinya tulisan ini kepanjangan, saking asyiknya saya menguraikan abstraksi yang ada di pikiran ini.
Sudah ya, sampai sini dulu, nanti saya akan lanjut cerita lagi tentang yang lain... Dadahhh, sampai jumpa ditulisan selanjutnya.
Pemikir Abstrak
Reynal Prasetya
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H