Mohon tunggu...
Andri Mastiyanto
Andri Mastiyanto Mohon Tunggu... Tenaga Kesehatan - Penyuluh Kesehatan

Kompasianer Of the Year 2022, 101 x Prestasi Digital Competition (68 writing competition, 23 Instagram Competition, 9 Twitter Competition, 1 Short Video Competition), Blogger terpilih Writingthon 2020, Best Story Telling Danone Blogger Academy 2, Best Member Backpacker Jakarta 2014, ASN, Email : mastiyan@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Di Balik Rahasia Rezeki Menang Lomba Blog 40 Kali

22 Juni 2019   10:24 Diperbarui: 24 Juni 2019   15:56 710
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Deskripsi : Salah-satu penghasilan menjadi blogger ialah lomba blog I Sumber Foto : Pixabay

Sering Membaca Tulisan Para Juara Lomba Blog

Seorang Blogger sejatinya merupakan penulis, tapi apakah blogger juga seseorang yang suka membaca !!!

Banyak lomba blog yang saya ikuti, sepertinya lebih dari 80-an dan sebagian besar saya membaca tulisan para juara setelah pengumuman. Dalam sebuah kompetisi kalah menang itu biasa, tapi kita pun harus meningkatkan skill kenapa kita bisa belum menang.

Jangan salahkan orang lain dan kemudian bergosip, misal nyinyir dia mah menang karena dekat sama juri / penyelenggaranya, yang menang itu yang nulis paling cepet (pernah saya dengar sendiri...xi..xi.., padahal saya yang menang juara 1), Yang menang udah ditetapin, dll.

Deskripsi : Sebagai seorang blogger kita sebaiknya selain senang menulis juga senang membaca I Sumber Foto : shutterstock
Deskripsi : Sebagai seorang blogger kita sebaiknya selain senang menulis juga senang membaca I Sumber Foto : shutterstock

Kita harus koreksi diri kita, kenapa saya belum menang !!!... untuk itu kita baca tulisan para pemenang / juara lomba blog, walaupun diri kita menjadi salah-satu pemenang. Bisa jadi dari sekian pemenang, mereka-mereka ditetapkan sesuai kategori sendiri-sendiri.

_

Mengapresiasi Penyelengara Bila Mendapatkan Rezeki dari Lomba Blog

Beberapa lomba blog dimana daku sebagai pemenang, secara tidak langsung pihak penyelengara meminta share pengumuman lomba di timeline social media yang daku miliki.

Kenapa ? .... buat daku yang pernah punya usaha (walaupun bangkrut), mereka pastinya mengeluarkan uang untuk lomba blog agar banyak yang menulis produk brand mereka yang akhirnya dilihat banyak orang. Kompetisi yang dibuat pastinya tidak ingin memberikan citra yang buruk pula bagi brand setelah pengumuman pemenang.

Mereka pun ingin transparansi bahwa lomba blog diselenggarakan secara baik dan para juara yang terpilih memang blogger beneran bukan bloger yang baru muncul saat lomba dan bagian dari penyelenggara. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun