Mohon tunggu...
Rahmah Afifah
Rahmah Afifah Mohon Tunggu... Lainnya - Pegiat Literasi - Berbagi Referensi

Catatan Disela Perkuliahan ini sesungguhnya merupakan bagian dari project pribadi. Lahir dari keluh kesah sebagai mahasiswa yang merasa sia-sia, Jika hasil begadangnya hanya tergeletak begitu saja. (2021-2025)

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Dunia Mahasiswa, Dari Budaya Copy-Paste hingga Kondisi Writing Block

28 Desember 2022   06:16 Diperbarui: 28 Desember 2022   06:16 314
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Budaya Copy-paste/Canva.com

Prof. Dr. H. Muchlas Samani, M.Pd. seorang Guru Besar di Universitas Negeri Surabaya (Unesa) dalam artikel yang berjudul 'Mengapa Kemampuan Menulis Mahasiswa Kita Sangat Rendah?' menceritakan kegelisahan nya.

Artikel tersebut menceritakan bagaimana pengalamannya dalam membimbing mahasiswa saat menyusun skripsi, tesis hingga disertasi. 

Dan di lain kesempatan juga ia turut andil dalam menguji kelayakan proposal mahasiswa SI/S2/S3.

Ditambah dengan kewajibannya untuk mengampu beberapa matakuliah sehingga ia sering memberi tugas kepada mahasiswa untuk membuat makalah.

Cukup baginya untuk membuat beberapa catatan terkait kemampuan menulis mahasiswa Indonesia saat ini.

Mahasiswa dan Masalah Kepenulisan 

Kekurangan mahasiswa di Indonesia adalah ketidakmampuan nya dalam menyusun kalimat.

Contohnya sering ditemukan kalimat yang terasa janggal, sulit di mengerti, bermakna ambigu, tidak memenuhi kaidah bahasa yang baik, bahkan cenderung menggantung -tidak selesai-.

Kenyataan tersebut diperkuat dengan ditemukannya budaya copy paste secara besar-besaran di kalangan mahasiswa. Sehingga banyak karya tulis ilmiah yang sudah dipublikasikan, berulang kali disalin begitu saja.

Artinya karya tulis mahasiswa tidak orisinal -plagiat-.

Padahal seharusnya sebuah karya tulis ilmiah terdahulu itu perlu untuk dikembangkan, dianalisis, ditelaah, dibaca, dikomentari atau dikritik. 

Dampak Budaya Copy Paste Pada Skala Nasional

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun