Mohon tunggu...
radiansyah
radiansyah Mohon Tunggu... Freelancer - Radiansyah
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Perbaiki diri dan lakukan yang terbaik

Selanjutnya

Tutup

Atletik

Panahan Olahraga Favoritnya Rasulullah, Ini Dia Manfaatnya

30 Januari 2021   11:25 Diperbarui: 30 Januari 2021   11:27 800
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Panahan (Foto: Pixabay)

Panahan saat ini sangat digandrungi oleh banyak orang , belakangan popularitasnya di Indonesia cukup signifikan dan dari segala usia mencoba memulai hobi barunya dengan memanah bahkan saya pernah melihat ada foto Kh.Abdullah Gymnastiar atau Aa gym memanah sambil menunggani sebuah kuda. 

Tapi tahukah kamu olahraga ini salah satu olahraga favorit nabi muhammad selain olahraga berkuda dan berenang dalam hadist riwayat Bukhari dan Muslim Rasulullah SAW bersabda, `'Ajarilah anak-anak kalian berkuda, bere- nang, dan memanah. 

 Sementara, dalam kesem- patan lain, Rasullullah pun  bersabda, `'Lem parkanlah (panah) dan tung- gangilah (kuda).''(HR Muslim).

 Sejak lama, para ilmuwan Islam menga takan bahwa memanah merupakan bagian dari ilmu pengetahuan yang dapat dikembangkan dan dipelajari lebih jauh agar membawa hasil yang lebih baik dan sempurna. Banyak bukti menunjukkan, kegiatan memanah sudah ada sejak masa penyebaran Islam.

Salah satunya adalah keterangan dalam sejumlah teks yang menun- jukkan adanya pembahasan mengenai panahan, baik yang digunakan dalam peperangan maupun olahraga. Ini bukanlah hal yang mengejutkan karena memanah sudah tertanam dalam budaya Islam. Nabi Muhammad pun merupakan sosok yang andal dalam memanah. Bahkan, di Istana Topkapi, Istanbul, Turki, tersimpan tiga buah anak panah yang diyakini milik Nabi Muhammad. 

sebagai salah satu olahraga yang dianjurkan Nabi Muhammad Saw pasti dong Nabi mengatakan ini ada alasan tertentu salah satunya adalah ada manfaat yang tersimpan dalam olahraga memanah yaitu :

1.Meningkatkan Kekuatan Tubuhs

Foto: https://www.instagram.com/pidel_archery/
Foto: https://www.instagram.com/pidel_archery/
Sebagian besar orang menganggap bahwa olahraga ini tidak banyak melibatkan gerakan tubuh. Akan tetapi, perlu Anda ketahui bahwa menarik tali busur bukanlah sesuatu hal yang mudah.

Tidak hanya melibatkan lengan dan bahu, gerakan ini juga melatih otot inti di punggung, perut, dan panggul. Melatih otot inti adalah adalah cara yang bagus untuk meningkatkan kekuatan tubuh secara keseluruhan.

2.Memanah melatih kontrol keseimbangan bagi anak

foto: https://www.instagram.com/pidel_archery/
foto: https://www.instagram.com/pidel_archery/
Beberapa anak terkadang mempunyai masalah dalam kontrol keseimbangan. Memanah ternyata mengajarkan hal itu.

Jika dilakukan secara rutin, panahan bisa melatih keseimbangan dan kontrol.  Karena dalam memanah, perlu sinkronisasi otot dan otak saat memegang busur dan mengarahkannya ke sasaran.

3.Meningkatkan Fokus dan Konsentrasi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Atletik Selengkapnya
Lihat Atletik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun