Mohon tunggu...
Putri Lomo
Putri Lomo Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Sejarah Media Massa di India: Kemunculan Media Digital

2 Oktober 2021   04:05 Diperbarui: 2 Oktober 2021   04:07 404
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Media digital di India terus mengalami perkembang. Berikut beberapa faktor yang mendorong perkembangan media digital di India,

1. Faktor Kepercayaan

Ketakutan dan keraguan akan informasi di internet sudah mulai tidak rasakan oleh masyarakat India. Dari waktu ke waktu masyarakat India mulai mempercayai informasi yang ditemui di internet.

2. Revolusi Komunikasi

Sebagian besar masyarakat India telah mempunyai low cost smartphone. Hal ini membuat terjadinya peningkatan kecepatan internet secara eksponensial. Jumlah pengguna internet yang terus bertambah makin membuka peluang bagi pasar.

3. Penerapan pemasaran digital

Seluruh perusahaan-perusahaan besar di India mulai menggunakan strategi pemasaran digital. Diperkirakan ketergantungan akan pemasaran digital akan semakin besar dari waktu ke waktu.

4. Faktor Biaya

Biaya pemasaran digital lebih murah dibandingkan dengan metode tradisional.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun