Mohon tunggu...
Puji Astuti
Puji Astuti Mohon Tunggu... Guru - Guru SD

Saya adalah seorang Guru SD yang mengajar di SDN 3 Pakel Kecamatan Pule Kabupaten Trenggalek. Untuk menambah ilmu dan pengalaman saya mengikuti Program Guru Penggerak Angkatan 7. Saya tipe orang yang selalu penasaran dengan hal-hal baru, saya selalu berusaha untuk bertanggung jawab dan menyelesaikan tugas tepat waktu. Saya suka berkolaborasi dan berdiskusi bersama.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Refleksi Aksi Nyata Modul 2.2

13 Maret 2023   18:02 Diperbarui: 13 Maret 2023   18:04 7131
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Saya akan berusaha untuk mengimplementasikan KSE dalam pembelajaran yang saya lakukan, agar siswa saya nantinya bisa memiliki kompetensi sosial emosional yang bagus, karena KSE tidak bisa didapatkan secara instan, melainkan butuh proses yang panjang, konsisten dan berkesinambungan oleh semua pihak.

Saya akan menunjukkan dampak nyata dari penerapan KSE kepada teman sejawat yang ragu tentang pentingya implementasi KSE, melalui hal-hal kecil seperti kondisi kelas yang siswanya teratur, siswa yang saling melengkapi dan berkolaborasi positif, siswa yang selalu fokus dan ceria selama pembelajaran, siswa yang bertanggung jawab penuh dan peduli terhadap lingkungan sekitarnya. Tetap berupaya menyampaikan pentingnya KSE untuk diimplementasikan melalui obrolan singkat.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun