Mohon tunggu...
Priesda Dhita Melinda
Priesda Dhita Melinda Mohon Tunggu... Guru - Ibu dari 2 orang anak perempuan dan juga seorang guru yang ingin terus belajar

Contact : 08992255429 / email : priesda@yahoo.co.id

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Kopi Jahe

3 Februari 2018   14:03 Diperbarui: 3 Februari 2018   14:08 415
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Iya. Ayo kalo mau ikut" kata nenek sambil berjalan.

Karena penasaran aku ambil payung dan mengikuti nenek dari belakang. Nenek berjalan agak cepat, sesekali ia mengangkat jariknya supaya tidak terkena cipratan air hujan.

"Kek, ini aku bawakan pisang goreng dan kopi jahe kesukaan kamu. Dimakan ya mumpung masih hangat. Ini juga kan buat badan kamu jadi nggak kedinginan, jadi kamu nggak akan masuk angin. Ini payungnya aku tinggal ya. Kamu tenang aja, nanti aku pulangnya sama Rheno, dia kan udah bawa payung" kata nenek sambil meletakkan rantang, termos dan payung di atas pusara. Sebelum pulang, ia mencium nisan.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun