Mohon tunggu...
Prama Ramadani Putranto
Prama Ramadani Putranto Mohon Tunggu... Guru - Menebar Kebaikan dan Energi Positif

Menebar Kebaikan dan Energi Positif

Selanjutnya

Tutup

Kurma Pilihan

YouTube dan Instagram Masih Menjadi Favorit di Kala Ngabuburit

24 April 2021   11:49 Diperbarui: 24 April 2021   12:00 940
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pengajian Melalui Live Instagram Menjadi Alternatif Pilihan Mengisi Waktu Ngabuburit - Sumber: lifestyle.kompas.com

Namun, bagi penulis di kala ngabuburit, dimana untuk bermain sepak bola, jogging di tempat umum, dan juga berkumpul dengan teman-teman sudah sangat tidak memungkinkan lagi, pilihan terbaik yaitu tetap di rumah saja sembari menonton channel YouTube favorit. Tidak jauh-jauh dari channel yang berkaitan dengan kuliner, musik, dan pendidikan. 

Instagram Berada di Posisi Kedua 

Jika sudah bosan ber-youtube ria, maka langsung beralih ke instagram. Keunggulan instagram adalah fitur gambar dan video yang melengkapi informasi yang tersedia di dalamnya. Lalu fitur unggulan lainnya pada instagram adalah dapat melakukan live. Nah, kita dapat mengikuti pengajian secara live melalui instagram, hal ini dapat juga menjadi alternatif pilihan untuk mengisi waktu ngabuburit. Hal tersebut menjadi daya tarik tersendiri dalam bermedia sosial. Namun Instagram tetap berada di posisi kedua.

Begitulah fenomena di era digital seperti saat ini. Hal ini pun menggeser minat kebanyakan orang dalam mengisi kegiatan ngabuburitnya terlebih dalam kondisi pandemi saat ini. Beraktivitas dari rumah masih menjadi pilihan tepat demi menjaga kesehatan dan keselamatan jiwa bersama. Aplikasi favorit yang tersedia nyatanya mampu menjadi sahabat di kala ngabuburit menantikan waktu berbuka puasa. (prp)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun