Mohon tunggu...
Philip Manurung
Philip Manurung Mohon Tunggu... Dosen - Pengajar

lahir di Medan, belajar ke Jawa, melayani Sulawesi, mendidik Sumatera; orang Indonesia

Selanjutnya

Tutup

Kurma Pilihan

Asa Ramadan dari Taman Makam Pahlawan

6 Mei 2019   15:16 Diperbarui: 6 Mei 2019   15:27 67
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gerbang TMP Kairagi. Sumber: dokumentasi pribadi

Janganlah kita lupa bahwa Republik ini lahir pada bulan Ramadhan. Dalam kondisi lemah, pusing, dan bibir pecah-pecah, Soekarno dan Hatta memproklamasikan kemerdekaan. Seluruh Indonesia dipersatukan pada bulan puasa.

Harapan itu kiranya tetap terpelihara. Ketika Anda berpuasa di Sumatera, di Kalimantan, di Jawa, atau di Papua, kami yang di Sulawesi Utara juga turut merasakan. Indonesia bersatu pada bulan Ramadhan. Itulah asa dari Taman Makam Pahlawan.

Salam dari Bumi Nyiur Melambai.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun