Mohon tunggu...
Yulius Roma Patandean
Yulius Roma Patandean Mohon Tunggu... Guru - English Teacher (I am proud to be an educator)

Guru dan Penulis Buku dari kampung di perbatasan Kabupaten Tana Toraja-Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan. Menyukai informasi seputar olahraga, perjalanan, pertanian, kuliner, budaya dan teknologi.

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal Pilihan

Darurat Bencana Anomali Cuaca di Tana Toraja

9 April 2024   21:27 Diperbarui: 11 April 2024   07:14 199
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sebuah Ambulance dan rumah warga tertimpa pohon dan longsor. Sumber: Kerukunan Keluarga Palesan. 

Sebuah masjid seperti terapung oleh luapan air. Sumber: DSTV
Sebuah masjid seperti terapung oleh luapan air. Sumber: DSTV

Hujan lebat sejak sore hari ini mengakibatkan pula luapan air di kecamatan Sangalla, tepatnya jalan poros Makale-Sangalla. Tingginya debit air yang tertampung memaniri dan memenuhi semua persawahan di sepanjang kiri-dan kanan jalan. Hingga sebuah masjid yang sedang mengumandangkan adzan maghrib terpantau seolah terapung.

Video siaran langsung seorang warga dengan jelas memperlihatkan sawah telah berubah menjadi laut dan meninggalkan bangunan masjid sendirian terapung. 

Kesimpulan sementara dari deretan bencana ini adalah karena cirah hujan yang sangat tinggi. Akan tetapi terdapat pula faktor lainnya, yakni tak terkontrolnya penebangan kayu yang selama ini menjadi penyangga tanah yang labil.

Pembukaan lahan pertanian untuk palawija banyak mengorbankan pepohonan. Sehingga, Tana Toraja yang ada di pegunungan pun terganjar banjir dan tanah longsor. 


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun