Mohon tunggu...
Nurul Rahmawati
Nurul Rahmawati Mohon Tunggu... Administrasi - Blogger bukanbocahbiasa.com | IG @bundasidqi | Twitter @nurulrahma

Halo! Saya Ibu dengan anak remaja, sering menulis tentang parenting for teens. Selain itu, sebagai Google Local Guides, saya juga kerap mengulas aneka destinasi dan kuliner maknyus! Utamanya di Surabaya, Jawa Timur. Yuk, main ke blog pribadi saya di www.bukanbocahbiasa.com

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Please Welcome, Ojek Syar'i Surabaya

19 Agustus 2015   08:54 Diperbarui: 19 Agustus 2015   09:32 201
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tapiii, yang namanya cari tukang ojek cewek emang nggak gampang ya. Sampai saat ini, sahabat pengendara (begitu Lita menjuluki tukang ojeknya) yang gabung di Ojek Syar’i masih terbatas banget

Di Surabaya 12 orang, Sidoarjo 5 orang, Malang 5, Jabodetabek 30.

Toh, Lita terus berjuang untuk memasyarakatkan ojek syar’i ini. “Alhamdulillah, saya mengurusi bisnis ini dibantu rekan-rekan yang punya semangat kuat dalam dunia enterpreneurship. Ada Reza Zamir, Pak Agus Edi, juga mas Abdullah Dinar yang membantu kami untuk urusan IT.”

Ojek Syar’i juga diliput sejumlah media, bahkan sudah masuk di acara HITAM PUTIH Trans 7!! KEREN!

Eksis di Hitam Putih Trans 7

Proses syuting untuk liputan NET TV


net tv-3
net tv-3

Kalau pengin tahu lebih banyak tentang ojek syar’i bisa simak www.ojeksyari.com

Duuuh, jadi pengin ikutan invest niiih **urek-urek celengan**

Semoga makin berkibar yaaa.. Rezekinya makin berkah, melimpah ruah. Seneeeeng deh, kalau anak-anak muda Indonesia berjiwa visioner sekaligus menjaga kesyar’ian seperti Lita dan teman-temannya ini. Ide yang tampak sederhana, mereka perjuangkan sekuat tenaga, dan dieksekusi menjadi karya nyata. BRAVO!

Artikel ini juga bisa dibaca di blog pribadi saya: www.bukanbocahbiasa.com

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun