Mohon tunggu...
Nurkhofifah Nasution
Nurkhofifah Nasution Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswi PGMI UIN Sumatera Utara

Jadikan Setiap Langkah Menjadi Perubahan Lebih Baik

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Tips Memilih Media Pembelajaran MI/SD Masa Covid-19

18 Agustus 2020   23:17 Diperbarui: 18 Agustus 2020   23:35 179
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Saat ini dunia tengah menghadapi pandemi covid-19. Bermula ditemukan pada tahun 2019 di kota Wuhan, Cina. Hingga saat ini telah menyebar ke seluruh dunia. Sehingga statusnya berubah menjadi pandemi. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, Pandemi adalah wabah yang berjangkit serempak di mana-mana, meliputi daerah geografi yang luas.

Pandemi covid-19 telah membawa perubahan ke segala aspek kehidupan. Dari aspek kesehatan, pendidikan, ekonomi, dan pemerintahan. Hal ini mempunyai dampak negatif maupun positif. Dampak negatif itu antara lain menurunnya pendapatan masyarakat, terkendalanya sistem pendidikan, banyaknya pekerja yang di-PHK, dan sebagainya. Di sisi lain, Covid-19 membawa dampak positif yaitu masyarakat semakin sadar akan kesehatan dan kebersihan, selain itu lebih banyak meluangkan waktu dengan keluarga.

Akibat negatif pandemi ini, mengharuskan guru untuk kreatif dalam menghadapi permasalahan. Salah satunya adalah menentukan media pembelajaran yang sesuai saat ini. Media pembelajaran adalah cara atau alat bantu yang digunakan dalam mencapai tujuan pembelajaran.

Berikut tips memilih media pembelajaran masa covid-19

  • Cari tahu kondisi siswa
  • Setiap siswa pasti mempunyai kondisi yang berbeda. Seorang guru harus memahami dan membantu siswa dalam menyelesaikan permasalahannya.
  • Koordinasi dengan orangtua siswa
  • Guru harus aktif bekerja sama dengan orangtua. Karena orangtualah yang tahu kondisi anaknya. Sehingga guru dan orangtua dapat memantau perkembangan anaknya.
  • Pelajari media pembelajaran daring
  • Pandemi covid-19 bukan hanya berdampat negatif, juga berdampak positif. Salah satunya adalah membuat guru semakin kreatif dan inovatif dalam menyajikan materi pembelajaran. Guru di


 Referensi

https://kbbi.web.id/pandemi

Winarto, F.G. 2020. Covid-19 Pelajaran Berharga Dari Sebuah Pandemi. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

 

Penulis : Nurkhofifah Nasution

Jurusan : Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

Instansi  : UIN Sumatera Utara

Anggota KKN-DR 173

 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun