Mohon tunggu...
Faiz Kholidiyah
Faiz Kholidiyah Mohon Tunggu... Guru - Pelajar

Belajar dari Pengalaman

Selanjutnya

Tutup

Bahasa

Kiat-kiat Menjadi Guru Bahasa Al-Qur'an yang Profesional

11 Desember 2018   13:35 Diperbarui: 15 Desember 2018   20:24 312
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bahasa. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Jcstudio

Melatih

Adalah kegiatan yang dilakukan guru dalam membimbing, memberi contoh yang berkaitan dengan gerakan, ucapan, dan perbuatan lainnya.

Menilai/Mengevaluasi

Adalah kegiatan yang dilakukan guru untuk mengukur tingkat keberhasilan proses belajar mengajar di kelas.

Secara ringkas dapat dikemukakan disini bahwa indikator keprofesionalan seorang guru bisa dilihat dari berhasil tidaknya guru dalam mendidik peserta didiknya. Jika peserta didiknya mengalami peningkatan dalam prestasi belajar, maka guru tersebut layak dikategorikan sebagai guru yang professional. Namun apabila peserta didiknya tidak mengalami peningkatan dalam prestasi belajar, maka guru tersebut belum layak dikategorikan sebagai guru yang professional.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun