Mohon tunggu...
Khairunisa Maslichul
Khairunisa Maslichul Mohon Tunggu... Dosen - Profesional

Improve the reality, Lower the expectation, Bogor - Jakarta - Tangerang Twitter dan IG @nisamasan Facebook: Khairunisa Maslichul https://nisamasan.wordpress.com

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Waktunya Makan! Yang Unik dan Menarik dari Yogya #2

7 Desember 2014   13:31 Diperbarui: 17 Juni 2015   15:52 377
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Travel management Werkudara yang dipilih oleh JNE sebagai pemandu wisata di Yogya ternyata memiliki strategi jitu dalam promosi jasa mereka melalui F & B atau  food and beverage.  Contohnya adalah kopi Espresso bergambar kuda terbang dan bertuliskan 'Werkudara Travel Management'.

[caption id="attachment_381127" align="aligncenter" width="300" caption="Kopi Espresso Kuda Terbang dari Werkudara (Dokpri)"]

1417906269544377571
1417906269544377571
[/caption]

Jasa travel ini memang sudah terbiasa menangani klien dari perusahaan (corporate markets).  Jika tertarik memakai jasa travel berlogo kuda terbang ini untuk trip di Yogya, informasi lebih lengkap tentang Werkudara Travel Management dapat diakses di http://www.werkudaratravelmanagement.com/

'Wisata Kuliner' ke Eropa dan Jepang di Eastparc Hotel Yogya

[caption id="attachment_381128" align="aligncenter" width="300" caption="Vas Bunga atau Vas Baguette dari Perancis? (Dokpri)"]

14179063202071770842
14179063202071770842
[/caption]

Ada setidaknya kuliner dari 5 negara yang saya 'kunjungi' selama menikmati hidangan di Eastparc Hotel Yogya. Empat kuliner berasal dari menu Kontinental (Barat) dan satu menu dari Asia Timur (Oriental).


[caption id="attachment_381129" align="aligncenter" width="300" caption="Teh bangsawan Inggris: yang kanan lebih kuat aromanya (Dokpri)"]

14179063762014913706
14179063762014913706
[/caption]

[caption id="attachment_381130" align="aligncenter" width="300" caption="Penne Boloignase: Pasta lezat dari Italia, deliziosa! (Dokpri)"]

14179064811077019371
14179064811077019371
[/caption]

Mulai dari uniknya roti bebentuk tongkat atau dikenal dengan baguette dari Perancis, hangatnya teh ala bangsawan Inggris, gurihnya pasta dari Italia 'Penne Boloignase', sehatnya fillet ikan dengan krim saus Hollandaise dari wong londo (istilah Jawa untuk 'orang Belanda') hingga menu Japanese Corner yang jadi juaranya karena luar biasa sedapnya.  Sup Sakamushi memang yummy, Itadakimasu!

[caption id="attachment_381132" align="aligncenter" width="300" caption="Fillet ikan berlumur saus krim Hollandaise, lekker! (Dokpri)"]

14179066701160182723
14179066701160182723
[/caption]

[caption id="attachment_381133" align="aligncenter" width="300" caption="Sup Sakamushi dari Nihon, oishii! (Dokpri)"]

14179067831297892311
14179067831297892311
[/caption]

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun