Mohon tunggu...
Niken Satyawati
Niken Satyawati Mohon Tunggu... Jurnalis - Ibu biasa

Ibu 4 anak, tinggal di Solo. Memimpikan SEMUA anak Indonesia mendapat pendidikan layak: bisa sekolah dan kuliah dengan murah. Berharap semua warga Indonesia mendapat penghidupan layak: jaminan sosial dan kesehatan. TANPA KECUALI. Karena begitulah amanat Undang Undang Dasar 1945.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Artikel Utama

Ketika Fotografer Presiden Bikin Jonru "Kejang-kejang"

3 Januari 2016   11:36 Diperbarui: 27 Desember 2016   18:39 119962
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

"Itu editan saya pribadi sebagai fotografernya dengan laptop saya pribadi dan saya juga yang kemudian unggah foto kurang dari dari 15 menit seusai pemotretan. mumpung masih ada jaringan internet di lokasi pemotretan di Raja Ampat.
Jonru jelas ngarang cerita." 

Yah, bagi seorang Agus Suparto, apa yang dilakukan Jonru sudah melecehkan dan mengganggu integritas dia sebagai fotografer. Oleh karena itu dia berniat melaporkan Jonru sesuai undang-undang yang berlaku. Saya ikut mendukung deh semoga Jonru benar-benar dilaporkan dalam kasus ini.

Well... beberapa orang sempat penasaran bagaimana Mas Agus bisa menghasilkan foto-foto nan indah. Apa dia menggunakan kamera dan lensa yang mahal dan super canggih? "Jenis kamera dan lensa biasa aja kok. Kamera dan lensa model jadul banget.
Semua tergantung the man behind the camera," tandas dia. 

Okay Mas Agus... saya percaya... :))))

Solo, 3 Januari 2016


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun