Mohon tunggu...
Nanang Setiana
Nanang Setiana Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Blogger

Imers, SEO Specialist, Web Content Writer, Web Dev, Blogger.

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Info Wisata Kuningan Jawa Barat Recommended

20 Maret 2018   17:52 Diperbarui: 4 Mei 2018   19:28 2315
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Banyak pilihan desain kaos khas Kuningan Kaskun. Kaskun, pusat oleh-oleh Kaos Kuningan Termurah di Kuningan Jawa Barat

Selain tape ketan dan gemblong, oleh-oleh makanan favorit Traveller adalah kue cuhcur, cemilan cistik, kue kering, kue basah, dan masih banyak lagi. 

Ada juga produk Kuningan asli yang berkualitas export dan tersedia di banyak toko oleh-oleh Kuningan serta semakin banyak peminatnya, yaitu jeruk nipis yang siap minum dalam kemasan botol cantik. Ada yang tahu produk apakah ini?

Hmmh, Ada jeruk nipis yang penuh manfaat bagi kesehatan jadi minuman segar dengan kemasan praktis dan kualitas keren. Info penting bagi Traveller yang ke Kuningan, jangan lupa untuk borong Jenisa, oleh-oleh Kuningan recommended. Ingat Kuningan, Ingat Jenisa ya.

jenisa1-5abae386bde5756ff377b6e2.jpg
jenisa1-5abae386bde5756ff377b6e2.jpg
2. Oleh-oleh Kuningan selain makanan.

Di Kuningan Jawa Barat ada banyak oleh-oleh recommended selain makanan. 

Pernah dengar cerita viral kreasi dari onderdil vespa yang dibuat menjadi patung kuda, anjing, dan lainnya? yap,  sempat viral, kreasi unik patung dari onderdil vespa Kang Dheni Herdiana di Cipari Kuningan ini recommended untuk dijadikan oleh-oleh.


Di tempat-tempat objek wisata seperti halnya di tempat wisata lainnya, di Kuningan Jawa Baratpun dijual aneka merchandise unik bertema Kuningan. Oleh-oleh merchandise Kuningan, biasanya menampilkan icon Kuningan seperti Kuda Kuningan.

Dan oleh-oleh Kuningan yang pas untuk dibungkus berikutnya adalah dagadunya Kuningan atau jogernya Kuningan. Apaan ya?. Dagadu atau Joger adalah brand dari produk Tshirt atau Kaos. Di Kuningan ada oleh-oleh Kuningan berupa Tshirt atau Kaos yang sudah populer. Memakai brand Kaskun, Kaos khas Kuningan ini sudah memiliki banyak peminat.

Banyak pilihan desain kaos khas Kuningan Kaskun. Kaskun, pusat oleh-oleh Kaos Kuningan Termurah di Kuningan Jawa Barat
Banyak pilihan desain kaos khas Kuningan Kaskun. Kaskun, pusat oleh-oleh Kaos Kuningan Termurah di Kuningan Jawa Barat
Beritakuningan.com menulis tentang Kaskun oleh-oleh Kuningan berbentuk kaos sebagai berikut "Yang berbeda dari kaos-kaos lainnya, Kaskun memiliki konsep tentang tema-tema seputar Kuningan, mulai dari gambar objek wisata dan tempat-tempat yang mempunyai sejarah hingga kata-kata"

Harian Radar Cirebon menulis "Kaskun Kaus Khas Kuningan makin dikenal, sejajar Dagadu Jogja dan Joger Bali". 

Selanjutnya salah satu anak muda kece Kuningan seperti Rio yang berprofesi sebagai penyiar radio di Kuningan menulis tentang Kaskun, "Kaskun ya termasuk satu industri kreatif di Kuningan yang bisa dikatakan sudah menjadi satu icon oleh-oleh dari Kuningan".

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun