Mohon tunggu...
Muhamad Iqbal Al Hilal
Muhamad Iqbal Al Hilal Mohon Tunggu... Mahasiswa - Freelance Writer

Penulis berkonsentrasi pada isu sejarah, politik, sosial ,ekonomi, hiburan dan lain sebagainya

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

93 Tahun Sumpah Pemuda: Apakah Masih Relevan?

29 Oktober 2021   05:17 Diperbarui: 29 Oktober 2021   05:37 219
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

(28/10/2021)- Hari ini tepat sudah peringatan Sumpah Pemuda yang ke-93 tahun. Sumpah yang diikrarkan oleh para pemuda saat itu, merupakan ajang persatuan  untuk menyatukan semua orang-orang khususnya para pemuda dari berbagai ras dan suku, bahasa dan lain sebagainya.

Sumpah Pemuda menghasilkan tiga poin penting yaitu sebagai berikut:

Kami putra dan putri Indonesia, mengaku bertumpah darah yang satu tanah Indonesia.

Kami putra dan putri Indonesia, mengaku berbangsa yang satu bangsa Indonesia

Kami Putra dan Putri Indonesia, menjunjung bahasa persatuan bahasa Indonesia.

Ketiga poin tersebut lahir pada Kongres Pemuda ke-2 pada tanggal 27-28 Oktober 1928. Sumpah pemuda sendiri sebenarnya penyebutan baru dan terinspirasi dari tulisan yang terdapat pada Museum Sumpah Pemuda.

Foto: Kompas.com
Foto: Kompas.com

Relevansi nilai- nilai Sumpah Pemuda pada tahun 1928 rasanya sampai kini masih sangat relevan dengan segudang nilai-nilai positif. 

Potret para peserta Kongres Pemuda/Foto: Beritasatu
Potret para peserta Kongres Pemuda/Foto: Beritasatu

Tumpah darah Indonesia pada poin pertama merupakan ajang pembuktian sekaligus identitas bangsa yang memiliki arti, meskipun bangsa Indonesia beragam atau heterogen, harus tetap satu tumpah darah Indonesia.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun