Mohon tunggu...
Mila Taruna
Mila Taruna Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Kue Mangkok

22 Maret 2018   21:21 Diperbarui: 22 Maret 2018   21:38 597
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kuliner. Sumber ilustrasi: SHUTTERSTOCK via KOMPAS.com/Rembolle

kue mangkok ..

siapa yang tidak mengenal kue ini .....

kue mangkok adalah kue tradisional indonesia yang dikenalkan oleh imigran cina,kue mangkok ini memiliki tekstur padat namun empuk dan mekar pada bagian atas nya dan memiliki rasa yang manis, kue mangkok ini biasa disajikan pada saat upacara persembayangan atau acara pernikahan maupun ulang tahun. 

dalam bahasa cina kue mangkok adalah Fa Gao, Fa artinya mengembang karena ragi memiliki makna kemakmuran dan Gao artinya kue.

jadi kue mangkok ini melambangkan kemakmuran. Masyarakat tionghoa berpendapat bahwa makanan tidak hanya memiliki gizi yang baik untuk tubuh saja melainkan makanan memiliki arti/lambah/filosofi yang sangat erat kaitannya dalam kehidupan kita, maka dari itu kue mangkok cocok disajikan untuk makanan persembahan untuk persembayangan .

Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun