Mohon tunggu...
Mico Bella Gustina
Mico Bella Gustina Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswi Baru

عيش نبيلة واستشهاد

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Keragaman Sosial dan Budaya Indonesia

12 Oktober 2020   16:13 Diperbarui: 24 Mei 2021   09:40 21330
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Adapun yang dimaksud dengan agama adalah ajaran atau sistem yang mengatur tata keimanan (kepercayaan) dan peribadatan kepada Tuhan Yang Maha Esa serta tata kaidah yang berhubungan dengan pergaulan manusia dan manusia serta lingkungannya. Hal ini dinyatakan dalam ideologi bangsa Indonesia, Pancasila, dalam sila pertama yang berbunyi, "Ketuhanan Yang Maha Esa."

Di Indonesia, terdapat enam agama yang diakui secara resmi keberadaannya, yaitu Islam, Kristen Protestan, Kristen Katolik, Hindu, Buddha dan Konghucu. Para penganut agama-agama itu tersebar di berbagai pulau di Indonesia.

C. Keragaman Rumah Adat 

    Rumah adat adalah rumah tempat diselenggarakan upacara adat istiadat. Rumah adat yang ada di Indonesia banyak sekali model arsitektur dan fungsinya. Mengapa rumah adat di berbagai daerah berbeda-beda? Bentuk rumah adat berbeda-beda karena disesuaikan dengan keadaan lingkungan kegunaan rumah tersebut dan menunjukkan ciri khas kehidupan penduduk di daerah tersebut.

Contoh rumah adat di Indonesia berikut ini.

img-20201012-151349-5f84159a8ede48268c7fc272.jpg
img-20201012-151349-5f84159a8ede48268c7fc272.jpg
D. Keragaman Pakaian Adat

     Setiap daerah memiliki corak pakaian adat yang berbeda baik bentuk, bahan, model pakaian, dan warnanya.
Pakaian adat biasanya dipakai waktu upacara-upacara adat,seperti perkawinan, kelahiran, kematian, pengukuhan/pelantikan dan lain-lain.

Contoh pakaian adat di Indonesia berikut ini.

img-20201012-151405-5f841621d541df3e8d47aa82.jpg
img-20201012-151405-5f841621d541df3e8d47aa82.jpg

Baca juga: Melihat dari Dekat Sisi Lain Keunikan Rumah Adat Karo di Desa Dokan

E. Keragaman Senjata Tradisional

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun