Mohon tunggu...
Yovinus
Yovinus Mohon Tunggu... Penulis - laki-laki

Hidup itu begitu indah, jadi jangan disia-siakan. Karena kehidupan adalah anugerah Tuhan yang paling sempurna bagi ciptaanNya

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Wajah Beberapa Pemimpin Dunia

21 November 2022   15:55 Diperbarui: 21 November 2022   16:00 121
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://www.cnnindonesia.com/internasional/20221120102141-106-876053/5-cerita-unik-lucu-pemimpin-dunia-di-ktt-g20-bali-biden-hingga-xi

G20 baru saja berakhir dan hasilnya kita tahu Indonesia sukses melaksanakan KTT G20 di pulau Bali itu, yang merupakan sebuah pulau sebagai tempat wisata yang sangat terkenal di Indonesia dan dunia itu.

Bahkan beberapa warga negara asing banyak yang tidak tahu jika Bali itu masih termasuk wilayah Indonesia, mereka mengiranya negara tersendiri.

Semua pemimpin dunia sangat kagum dan bangga karena presiden kita mampu mendatangkan orang-orang yang saling bermusuhan, meskipun Rusia dan Ukraina tidak datang, tapi setidaknya kepala negara yang lain adalah terbanyak yang bisa datang dibandingkan KTT sebelumnya dan setahu penulis juga tidak ada aksi Walk Out dalam persidangan itu.

Namun kali ini penulis tidak menyorotnya dari kapasitas mereka sebagai kepala negara dan apa yang mereka lakukan, tetapi melihat beberapa wajah para pemimpin dunia itu di layar Youtube dan Tik Tok ketika mendatangi Presiden Jokowi.

Tetapi yang akan kita bahas di sini adalah wajah presiden China, presiden Turki, Presiden Amerika, Presiden Korea Selatan, Perdana Menteri Inggris, Perdana Menteri India, dan pangeran Arab.

Di antara seluruh kepala negara itu, presiden Chinalah Xi Jinping yang sepertinya sedang sangat berbeban berat, mungkin dia ada masalah di dalam negeri, sehingga selalu terbawa pikirannya.

Yang tampak berbeban berat juga adalah presiden Turki Recep Tayyip Erdoan dan dari Arab Saudi yaitu Putra Mahkota Mohammed bin Salman (MBS), sepertinya sedang ada masalah juga.

Sementara presiden Korea Selatan Yoon Suk-yeol seperti orang yang banyak berpikir dan mempunyai sesuatu yang dipelajarinya di dalam pertemuan itu.

Kita tidak tahu apakah dia memikirkan strategi jitu bagaimana membuat rakyat Indonesia semakin tergila-gila dengan Drakor dan penyanyi Korea? Who one knows?

Sementara itu, penampilan perdana Menteri India yaitu Rishi Sunak tidak mencerminkan dia berasal dari negara yang penduduknya nomor dua dunia, yang hanya sedikit saja di bawah China atau RRC itu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun