Mohon tunggu...
Muhammad Maulana Irfat Sarjana
Muhammad Maulana Irfat Sarjana Mohon Tunggu... Lainnya - Fotonya Asli

"Mahasiswa Ilmu Komunikasi UIN Sunan Kalijaga" 20107030060 Hobi MageR

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Teknologi 5G dengan Berbagai Inovasi Terkini dari Smartphone 5G

23 Juni 2021   20:54 Diperbarui: 25 Juni 2021   13:37 176
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Zaman sekarang ini yg dikenal sebagai zaman teknologi, sedang dihebohkan dengan kemunculan jaringan fifth generation atau biasa kita sebut 5G. Juga, banyak provider di Indonesia yang sedang berlomba-lomba menghadirkan jaringan 5G ini.

Beberapa produsen smartphone pun juga mulai menghadirkan ponsel terbaik , dengan mendukung penggunaan jaringan 5G. Ya bisa dibilang, smarthphone 5G sudah menjadi inovasi baru masyarakat untuk memudahkan aktivitas sehari-hari nya.

Dasarnya, pada smartphone sekarang, masih memiliki beragam inovasi yang canggih untuk mewarnai aktivitas kita sehari hari. Berikut ulasannya.

  • Kamera dengan kualitas Profesional

Dilihat dari sisi digital, kamera ponsel kini sangat jauh berkembang jika dibandingkan dengan kamera ponsel saat pertama kali diluncirkan. Bahkan, produsen-produsen smartphone di indonesia memasangkan  dua hingga empat lensa sekaligus di satu ponsel.

Banyak smartphone terkini yang membuat kualitas kamera smartphone setara dengan kamera digital atau profesional. Ada juga produsen smartphone yang memasangkan 2 kamera utama, yang ditujukan untuk menangkap lebih satu milyar warna dan jepretan foto yang lebih nyata.

Beberapa fitur yang di sajikan dalam kamera smartphone terkini meliputi, flash snapshot, Artificial Intelligence (AI) scene enhancement, Al palettes,AI highlight video, dual-view video, dan juga kamera supermakro yang menggunakan kemampuan mikroskopis. Yang bisa menangkap foto objek benda yang sangat kecil.

  • Layar EMOLED miliaran warna

Pertama kali dikenalkan pada masyarakat, layar sebuah ponsel baru zaman dulu hanya bisa menampilkan 2 warna yaitu hitam dan putih. Tetapi seiring perkembangan teknologi, layar pada ponsel smartphone hadir lebih canggih.

Smartphone masa kini bahkan sudah menggunakan teknologi layar super realistis dengan keunggulan dapat menampilkan hingga satu miliar warna. Produsen Smartphone pertama di dunia yang menggunakan teknologi diatas yaitu Produsen Smartphone OPPO, dengan product terkininya yaitu Oppo Find X3 Pro 5G.dalam penggunaan teknologi layar super realistis, Oppo Find X3 Pro 5G ini menggunakan layar organic light emitting diode (Layar Amoled / OLED) dengan luas layar 6,7 inci dan resolusi 3216 x 1440 quad high definition plus (QHD+)

Selain keunggulan diatas, layar smartphone flagship Oppo ini mendukung penggunaan High Dynamic Range (HDR) 10+ dengan refresh rate 120 Hz. Oleh sebab itu, smarphone flagship ini dapat menghasilkan layar visual sebening kristal dan menggunakan kontras dan akurasi warna yang tinggi. Juga, visual dari Oppo Find X3 Pro 5G ini dapat ditampilkan secara mulus dengan tanpa pemborosan daya baterai, baik saat bermain game ataupun streaming film favorit.

  • Bermain Game sekelas PC

Banyak produsen smartphone yang membuat smartphone produksi mereka bisa digunakan bermain game. Gamenya pun dalam setiap smartphone dari waktu ke waktu selalu mengalami sebuah perkembangan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun