Mohon tunggu...
Mang Pram
Mang Pram Mohon Tunggu... Freelancer - Rahmatullah Safrai

Penikmat kopi di ruang sepi penuh buku || Humas || Penulis Skenario Film || Badan Otonom Media Center DPD KNPI Kota Cilegon

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Cordela, Staycation Nyaman untuk Meledakan Imajinasi

31 Maret 2020   20:56 Diperbarui: 31 Maret 2020   20:49 53
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kamar Cordela Hotel Senen/ Foto Agung

Apa yang diharapakan oleh setiap orang saat menginap di hotel?

Jawaban secara umum tentu saja sebagai tempat untuk beristirahat dari berbagai aktifitas. Kamar hotel menjadi akomodasi utama yang dibutuhkan saat kita jauh dari rumah.

Kota Jakarta menjadi tempat yang paling rajin dikunjungi dalam hal pekerjaan atau transit perjalanan. Ibu kota negara dengan detak nadi perekonomian ini menjadi harapan setiap orang dalam mencari nafkah. Begitu juga dengan saya, selalu datang untuk berkarya di bidang perfilman

Sebagai Penulis Skenario Film bertemu Produser dan Sutradara menjadi rutinitas yang cukup sering dilakukan untuk mematangkan garapan produksi film. Bukan hanya itu saja, perjalanan mencari lokasi shoting film pun dilakukan di sejumlah daerah. 

Jika sudah begini, saya yang tinggal di Kota Cilegon, tentu saja membutuhkan Staycation yang nyaman. Tidak hanya untuk beristirahat saja, namun juga nyaman untuk bisa bekerja menyelesaikan naskah dan dapat memunculkan ide segar.

Staycation yang nyaman di Jakarta memang banyak, tapi pilihan jatuh pada Cordela Hotel Senen. Lokasi hotel sangat setrategis di Jl. Kramat Raya No.102, RT.2/RW.9, Kwitang, Senen. Ini menjadi pilihan terbaik karena berada di pusat kota dan dekat dengan kantor Rumah Produksi Film. Selain itu dekat dengan Stasiun Senen dan Stasiun Gambir ketika hendak melakukan perjalanan keluar kota.

Bagi pekerja kreatif seperti saya, Cordela memiliki kesan interior yang modern yang mampu membangkitkan imaginasi. Staycation yang dikelola Omega Hotel Management ini juga memiliki pelayanan yang baik. Kapan pun ingin cek in dan cek out, petugas resepsionis selalu melayani dengan ramah dan staf yang siap memberikan bantuan kapan pun.

Hotel dengan fasilitas yg cukup lengkap dan harga yang sangat terjangkau dengan kisaran harga terendah cuma Rp300.000 saja. Belum lagi ada tawaran diskon yang membuat saya bahagia.

Yah, nyaman dan bersih. Di ruang loby saja merasakam harum rempah yang membuat nyaman. Apalagi fasilitas kamar dengan harga murah ternyata lebih bagus dari hotel berbintang di atasnya.

Kenyaman tempat tidur dengan interior modern yang menghiasinya pun cukup menarik. Tidak hanya untuk melepas lelah, tapi juga untuk berkutat dengan pekerjaan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun