Mohon tunggu...
M Alfaridzy Nasution
M Alfaridzy Nasution Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Ekonomi Islam

Born to be entrepreneur.

Selanjutnya

Tutup

Money

Tips Aman Kegiatan Muamalah di Masa Pandemi Covid-19

12 Agustus 2020   10:58 Diperbarui: 12 Agustus 2020   11:17 376
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

3. Menggunakan handsanitizer  

Handsanitizer adalah cairan pembersih tangan yang digunakan sebagai alternatif mencuci tangan selain menggunakan sabun dan air. Penggunaan handsanitizer merupakan solusi ketika kita mengalami kesulitan mencari toilet dan tempat mencuci tangan. Handsanitizer dipercaya lebih efektif untuk membunuh kuman dan mikro organisme berbahaya ditangan termasuk pencegahan virus corona.

4. Sentuh barang yang hanya akan dibeli

Cobalah untuk tidak menyentuh sesuatu yang tidak perlu. Biasanya, anda mungkin sering memegang barang sebelum dibeli agar mendapatkan barang terbaik, namun hal ini tidak dianjurkan saat masa pandemi. Ambillah barang tanpa harus memilih-milih dan menyentuh hal yang tidak perlu. Lihat, ambil, dan bayar.

5. Jangan menimbun barang

Belilah barang seperlunya saja, hindari penimbunan atau menyetok barang dengan berlebihan. Terlebih barang-barang penting seperti makanan, air, obat-obatan, dan pembersih. Penimbunan dapat mengakibatkan orang lain kekurangan saat ingin membelinya. Di samping itu, penimbunan juga akan mengakibatkan barang-barang menjadi langkah. Jika sudah begini, maka harga pasar akan terganggu.


6. Membersihkan diri sehabis beraktivitas di luar rumah

Masyarakat diwajibkan membersihkan diri sehabis beraktivitas di luar rumah misalnya dengan mengganti pakaian dan mandi agar terhindar dari paparan virus corona.

Dengan menerapkan tips aman bermuamalah di atas, maka masyarakat tidak perlu panik maupun khawatir terhadap paparan virus corona. Namun sangat disarankan tidak beraktivitas di luar rumah dan dirumah saja untuk mencegah penularan virus corona.

Penulis: M Alfaridzy Nasution 

Jurusan Ekonomi Islam

Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam

Peserta KKN-DR Kelompok 22 

Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun