Mohon tunggu...
Mahyuddin K. M. Nasution
Mahyuddin K. M. Nasution Mohon Tunggu... Dosen USU -

Mahyuddin (K. M. Nasution) dilahirkan di desa Teluk Pulai Dalam, Kabupaten Labuhan Batu Propinsi Sumatera Utara. Bekerja sebagai Dosen di Universitas Sumatera Utara (USU) Medan, bidang: Matematika, Komputer dan Teknologi Informasi. Pendidikan: Drs. Matematika (USU Medan, 1992); MIT, Komputer dan Teknologi Informasi (UKM Malaysia, 2003); Ph.D bidang Sains Informasi (UKM Malaysia).

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Cintanya Alam

12 Juli 2011   09:30 Diperbarui: 26 Juni 2015   03:44 61
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Cobalah tanya kepada alam

Apa kerjanya siang dan malam

Cintanya senantiasa memahatkan kalam

 

Tanyalah kepada bumi

Apakah perlunya memutari mentari

Cinta hidup perlu berbagi

 

Tak perlu alam mengungapkan jati

Apatah lagi menabur dendam menuai iri

Jika anak manusia tak mengenal diri
Bagaimana mampu untuk berbakti

Seperti cinta, alam ikhlas, tak perlu berbalas

Seperti ikhlas, alam suci, tak ada dengki

Seperti suci, alam bersih, tak berhelah

Seperti, seperti

Seperti cinta

Seperti cintanya

Bagaikan alam

 

 

Mahyuddin K. M. Nasution


Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun