Mohon tunggu...
Lita Widyawati
Lita Widyawati Mohon Tunggu... Mahasiswa - Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra

K-Pop and Books enthusiast

Selanjutnya

Tutup

Music Pilihan

Dicemooh Karena Lagu Butter, BTS dan ARMY Menampar Haters dengan Charts Billboard

8 Juli 2021   21:28 Diperbarui: 8 Juli 2021   21:39 815
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Debut Showcase BTS tahun 2013. Sumber: Akun Twitter Resmi BTS (@bts_bighit).

Dan hujatan juga cemoohan kembali ramai. Salah satunya menghiasi salah satu postingan terbaru akun Instagram resmi BTS (@bts.bighitofficial). Para haters ini tidak hanya berasal dari luar negeri, namun sayangnya banyak orang Indonesia yang ikut menuliskan komentar jahat. Mereka menyebut "plastik", "gay", "no butter" di kolom komentar postingan tersebut. 

Komentar Jahat Netizen di Postingan Akun BTS (Instagram)

Lalu, tiba-tiba saja EURO kembali mencuit bahwa semua lagu akan diperdengarkan.  Sontak para ARMY merasa marah dan kecewa karena sia-sia saja mereka mengikuti polling. Serasa dipermainkan. 

Namun, akhirnya kabar baik berhembus. Selasa malam, Billboard mengumumkan Billboard Hot Top 100 di mana lagu BTS, yaitu Butter secara kontinyu selama 6 minggu berturut-turut bertengger di chart teratas. 

Billboard Top 100 10 Juli 2021 (Twitter)

Ini merupakan pencapaian yang luar biasa, mengingat BTS merupakan grup musik asal Asia dan para musisi Asia sendiri sangat jarang mendapat posisi nomor 1 di chart Billboard. Melewati rekor mereka sendiri, yaitu untuk lagu Dynamite yang hanya bertahan selama 3 minggu dan Life Goes On yang bertahan selama 2 minggu. 

Selamat untuk BTS dan ARMY! Mari kita nantikan lagu terbaru BTS: Permission to Dance yang akan rilis pada hari Jumat, 9 Juli 2021 dan berkolaborasi dengan Ed Sheeran. Wah, gak sabar banget ya sob!

Sumber: Akun Facebook Resmi BTS
Sumber: Akun Facebook Resmi BTS

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun