Mohon tunggu...
Lingga Kamal Atha
Lingga Kamal Atha Mohon Tunggu... Mahasiswa - jalani aja dulu

Mahasiswa Ilmu Komunikasi UIN Sunan Kalijaga 20107030131

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Tips Bermain Mobile Legends bagi Pemula

5 April 2021   19:50 Diperbarui: 5 April 2021   20:06 284
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
via tribun pontinak

Melihat Streaming / Video Permainan Mobile Legends

Kemudian Anda juga dapat melihat bagaimana proplayer bermain dari streaming YouTube atau video yang ada. Merupakan hal yang baik untuk mengikuti gaya permainan Pro Player, Anda dapat memahami apa yang Anda kuasai.

Komunikasi Dengan Team

Selanjutnya adalah komunikasi dengan anggota tim. Jika Anda dapat berkomunikasi dengan baik, Anda dapat saling meminta bantuan atau mengembangkan strategi dengan tim. Komunikasi dengan tim dapat dilakukan dengan berbagai cara, antara lain :

  • Ping pada Minimap
  • Mengaktifkan Voice Chat
  • Melakukan Chat Manual
  • Menggunakan Quick Chat

Ingat, menggunakan obrolan manual tidak boleh berlebihan, dan kata-kata kasar (toxic) harus digunakan untuk membuat Anda lalai dan menyebabkan kegagalan. Hal ini masih sering terjadi di kalangan pemain profesional sehingga menyebabkan kegagalan tim. Jadi jangan toxic ya.

Main Mobile Legends nggak boleh egois


Selama tim Anda kompak, kemenangan pasti bisa di raih.

Attack together.

Untuk menguasainya, Anda harus menyadari peran Anda. Untuk "tank", buka jalannya. Jika Anda support, tolong bantu hero lainnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun