Mohon tunggu...
Lily Setiawati Utomo
Lily Setiawati Utomo Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis Puisi, Nominee Best in Fiction Kompasianival 2023

Penulis Puisi, Nominee Best in Fiction Kompasianival 2023

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Sepotong Kertas di Genggaman

1 Juni 2023   13:22 Diperbarui: 13 Juni 2023   20:17 214
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Mengukir langit malam tanpa bintang,
kisah masa lalu hadir di ingatan,
bisakah aku berpura-pura tidak tahu,
bagai menggenggam sepotong kertas di tangan,
kurasakan diri ini sedikit terguncang,
inilah alasan mengapa aku tidak bisa tidur,
hanya melihat mimpi dunia alam nyata,
dalam ketidaktahuan kenyataan,
sementara cahaya lain tampak bersinar,
detik-detik yang terasa singkat berlalu,
terlalu cepat diperjalanan langkahku,
sejenak ku terpejam memahaminya,
aku tak ingin ketinggalan waktu di hari ini.

Mojokerto, 31 Mei 2023

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun