Mohon tunggu...
Laila Umar
Laila Umar Mohon Tunggu... Freelancer - Pembelajar sepanjang hayat, membaca dan mengamati

Bersama kesulitan ada kemudahan

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Ketika Ibadah Qurban Menjadi Sebuah Drama

2 Juli 2023   21:08 Diperbarui: 2 Juli 2023   21:18 357
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi sapi qurban pexels.com

Kembali pada perseteruan antara sang penyanyi dengan sang ketua Rt, hendaklah masing-masing pihak bersabar dan saling bertabayyun. Jangan mengumbar emosi, karena hal itu tidak akan menyelesaikan masalah.  

Dan bagi semua pihak termasuk para pengguna media sosial/netizen hendaknya bijak dalam bermedia sosial, jangan menjudge salah satu pihak, karena hal tersebut akan semakin memperkeruh masalah. Tidak ada manusia yang sempurna, kesalahan dan kekhilafan akan selalu ada pada diri siapapun.

Semoga kita semua lebih dewasa dalam bersikap. Dan semoga Allah meridhai setiap ibadah yang kita lakukan.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun