Mohon tunggu...
Leo Rulino
Leo Rulino Mohon Tunggu... Dosen - Dosen

Personal Blog: www.leorulino.com

Selanjutnya

Tutup

Politik

Kiat Sukses Jokowi Menurut Aristoteles

30 April 2018   18:13 Diperbarui: 30 April 2018   18:19 692
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Potongan cover majalah Time yang memuat foto Jokowi. tekno.kompas.com

Joko Widodo, Presiden RI ke-7, sebelumya tukang ojek payung, kuli panggul, penjual aneka barang, penggergaji kayu, karyawan BUMN, pengusaha mebel, Walikota Solo, dan Gubernur Jakarta.

Pertama kali terjun ke dunia politik pada tahun 2005 ketika mencalonkan diri dan langsung terpilih sebagai Walikota Solo.

5 Tahun kemudian, ia kembali terpilih sebagai Walikota Solo diperiode kedua, namun baru berselang dua tahun masa kepemimpinan sebagai Walikota, ia berangkat ke Jakarta untuk mencalonkan diri sebagai calon Gubernur DKI pada 2012, juga langsung terpilih.

Dua tahun memimpin Jakarta, Jokowi mencalonkan diri menjadi Presiden RI pada 2014, dan lagi-lagi, sama seperti sebelumnya, ia langsung terpilih.

Semua itu dilakukan Jokowi dalam kurun waktu hanya sembilan tahun!

Hanya butuh sembilan tahun bagi Jokowi untuk mencapai puncak tertinggi.

Banyak orang yang terheran-heran, bagaimana bisa orang yang tidak berdarah ningrat dan bukan keturunan elit politik mendadak memimpin sebuah Negeri.

"Rasanya seperti dongeng saja."

Menurut Wakil Presiden Jusuf Kalla, alasan Jokowi dan dirinya terpilih menjadi Presiden dan Wakil Presiden adalah karena tiga hal yang dimiliki oleh Jokowi, yaitu dikenal, disukai, dan dipilih.

"Dikenal, Disukai, Dipilih."

Apa yang membuat masyarakat Indonesia mengenal, menyukai dan akhirnya memilih Jokowi sebagai Presiden?.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun