Mohon tunggu...
Kompasiana News
Kompasiana News Mohon Tunggu... Editor - Akun ini merupakan resmi milik Kompasiana: Kompasiana News

Akun ini merupakan resmi milik Kompasiana. Kompasiana News digunakan untuk mempublikasikan artikel-artikel hasil kurasi, rilis resmi, serta laporan warga melalui fitur K-Report (flash news).

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Mengintip Tradisi Perayaan Unik Hari Natal dari Berbagai Negara, Ada dari Indonesia

24 Desember 2021   09:05 Diperbarui: 24 Desember 2021   09:17 327
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Perayaan Natal selalu dirayakan dengan beragam tradisi yang unik dan khas. Berbeda negara berbeda pula tradisi yang dilakukan (Envato Elements)

Perayaan Natal selalu dirayakan dengan beragam tradisi yang unik dan khas. Mulai dari bertukar kado, meniup lilin, hingga membuat pohon Natal.

Berbeda negara berbeda pula tradisi yang dilakukan. Semuanya memiliki keunikan dan kekhasan masing-masing.

Untuk mengetahui lebih lanjut, berikut ini Kompasiana rangkumkan tradisi perayaan Natal yang unik dan khas dari berbagai negara:

Pohon Natal dari 750 Sapu Lidi

Pohon Natal dari 750 Sapu Lidi (Kabklaten.go.id)
Pohon Natal dari 750 Sapu Lidi (Kabklaten.go.id)

Perayaan ini ada di Indonesia, tepatnya di Klaten, Jawa Tengah. Para warga di sana bergotong-royong membuat pohon Natal dari sapu lidi.

Jumlahnya tidak main-main. Sebanyak 750 sapu lidi dipersiapkan dan disusun setinggi tujuh meter hingga berbentuk pohon natal.

Sesuai filosofinya, sapu lidi menggambarkan jalinan persatuan, kesatuan, dan kekompakan. Dalam hal ini, menurut  astor Gereja Katolik Santa Perawan Maria Bunda Kristus,  Romo Aloysius Gonzaga Luhur Prihadi ini merupakan simbol untuk bisa bangkit melawan pandemi.

"Filosofinya ya sapu itu lambang kesatuan diikat dari banyak unsur, diikat menjadi satu kesatuan supaya arahnya jelas dan juga bekerjasama dalam visi yang sama juga," katanya, sebagaimana disiarkan KOMPAS TV.

Makan KFC

KFC (Envato Elements) 
KFC (Envato Elements) 

Tradisi ini memang terbilang dan biasa terjadi di Jepang. Meski yang dirayakan adalah Natal, tetapi tradisi Makan KFC, yang lumrah dikenal berasal dari Amerika, masih menjadi kebiasaan hingga kini.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun