Mohon tunggu...
Kompas.com
Kompas.com Mohon Tunggu... Administrasi - Kompas.com

Kompas.com merupakan situs berita Indonesia terlengkap menyajikan berita politik, ekonomi, tekno, otomotif dan bola secara berimbang, akurat dan terpercaya.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Trump Sebut Upaya Tutupi Pembunuhan Khashoggi sebagai Aksi Terburuk

24 Oktober 2018   08:14 Diperbarui: 24 Oktober 2018   08:51 122
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Presiden Amerika Serikat Donald Trump.

Dia menuntut agar 18 tersangka yang kini ditahan Saudi agar diekstradisi ke Istanbul untuk diadili.

Melansir BBC, pernyataan Erdogan bertepatan dengan dimulainya konferensi investasi di Saudi, yang berlangsung dengan dibayangi kasus Khashoggi.

Banyak perwakilan pemerintahan dan bisnis yang menarik diri dari konferensi itu, namun Putra Mahkota Saudi Pangeran Mohammed bin Salman muncul pada acara tersebut.

Kini, para pemimpin dunia mengutuk pembunuhan kritikus Saudi terkemuka dan menuntut penyelidikan penuh.

Baca juga: Erdogan Ingin Para Pembunuh Khashoggi Diadili di Turki

Khashoggi merupakan mantan orang dalam keluarga kerajaan yang berubah menjadi pengkritik putra mahkota. Dia menghilang usai masuk ke konsulat guna mengurus dokumen untuk keperluan rencana pernikahannya.

Pembunuhan kontributor Washington Post telah sangat merusak reputasi internasional Pangeran Mohammed bin Salman.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun