Mohon tunggu...
Mico Lesmana Putra
Mico Lesmana Putra Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa studi Ilmu Politik di Universitas Negeri Semarang.

Selanjutnya

Tutup

Politik

Kaesang dalam Lingkaran Dinasti Politik Jokowi

27 Januari 2023   17:17 Diperbarui: 27 Januari 2023   17:21 311
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Dinasti politik keluarga Jokowi ini, akan menutup kesempatan bagi calon pemimpin terbaik yang ada di daerah. Kaesang sudah barang tentu memiliki privilege baik dibidang politik dari sang Ayah dan juga kemampuan materilnya. Legitimasi sosiologis Kaesang juga akan terbentuk karena peran sang Ayah sebagai Presiden dan bukan karena kemampuan yang dimilikinya.

Sebagai Ayah dan politisi, Jokowi seharusnya bisa bersikap bijak dalam menimbang keputusan Kaesang untuk masuk dalam dunia politik terutama sebagai calon kepala daerah. Awalnya, Kaesang memiliki sikap atau pandangan politik yang berbeda dengan sang Kakak, Gibran Rakabumingraka yang kini menjadi Walikota Solo, Kaesang fokus sebagai pengusaha. Namun mendekati pemilu 2024, asa untuk maju dalam pemilihan kepala daerah diutarakan langsung oleh Kaesang. 

Bukan tanpa alasan, kesempatan terbuka lebar untuknya. Meskipun Kaesang memiliki sumber kekuasaannya seperti popularitas dan materil, namun jejak politik harus dibangun terlebih dahulu. Mengingat usianya yang masih muda, Kaesang masih memiliki banyak kesempatan untuk membangun citra dirinya dalam dunia politik di Indonesia tanpa harus (selalu) dibayangi oleh sosok Presiden Indonesia sekaligus Ayahanda, Joko Widodo.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun