Mohon tunggu...
Charlos Rato
Charlos Rato Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Money

Pengujian Hipotesis Mediasi dengan Prosedur Sobel Test

12 Februari 2018   14:16 Diperbarui: 12 Februari 2018   14:41 24645
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

4,318

0,786

0,543

0,295

dokpri
dokpri
Diagram jalur di atas menunjukkan anak panah dari model 1 ke kepuasan kerja  yang menunjukan  jumlah variancevariabel kepuasan kerja yang tidak dijelaskan oleh keadilan organisasi. Kemudian model kedua menunjukkan komitmen organisasi menunjukkan variancekomitmen organisasi yang tidak dapat dijelaskan oleh variabel keadilan organisasi dan kepuasan kerja.

Setelah melihat persyaratan untuk menentukan adanya pengaruh mediasi secara statistik, maka untuk mengetahui besarnya pengaruh langsung, tidak langsung dan total dari masing--masing variabel, diperlukan perhitungan dari nilai koefisien beta pada standardizid coefficient yaitu sebagai berikut:

  • Pengaruh langsung (KO ke KOM)                                       =  0, 362
  • Pengaruh tidak langsung (KO ke KOM mlalui KK)      =  0, 346
  • Pengaruh total                                                                             =   0, 708


Pengaruh tidak langsung 0,346 diperoleh dari perhitungan 0,361 dikalikan 0,549. Untuk mengetahui hipotesis berpengaruh positif dan signifikan, maka dapat dilihat dari perhitungan menggunakan Sobel Testsebagai berikut:

Keterangan :

untitled-1-5a807f99dd0fa81bc81380f2.jpg
untitled-1-5a807f99dd0fa81bc81380f2.jpg
dokpri
dokpri
  Oleh karena itu nilai t hitung 5,449 lebih besar dari t tabel dengan tingkat signifikansi 0,05 yaitu sebesar 1,672, dan memiliki koefisien mediasi 0,345 signifikan yang berarti ada pengaruh mediasi. Dari hasil perhitungan t tersebut, maka dapat diambil kesimpulan bahwa pengaruh mediasi pada penelitian ini positif dan signifikan. Variabel dalam pengaruh mediasi dalam penelitian ini adalah kepuasan kerja

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun